Headline

RI dan Uni Eropa menyepakati seluruh poin perjanjian

Fokus

Indonesia memiliki banyak potensi dan kekuatan sebagai daya tawar dalam negosiasi.

Colorful Countdown 2024 di The Luxton Hotel Bandung

Media Indonesia
18/12/2023 16:42
Colorful Countdown 2024 di The Luxton Hotel Bandung
The Luxton Hotel Bandung(DOK/The Luxton Hotel Bandung)

BANDUNG selalu menjadi destinasi yang tepat untuk merayakan momen perayaan tahun baru, karena pesona mulai dari kulinernya yang khas hingga udaranya yang sejuk.

Dengan fasilitas yang eksklusife demi menambah kegembiraan dan kesempurnaan momen pergantian tahun baru yang tak terlupakan,
The Luxton Bandung menyediakan all you can eat buffet lengkap.

Dipadukan dengan live acoustic serta christmas carol untuk menemani Anda merayakan malam natal bersama orang-orang yang tersayang.

Perayaan tersebut tentu saja dilengkapi dengan dinner buffet "Jingle and Mingle Dine", mencakup ragam menu super lengkap mulai dari Buffet menu khas Natal baik sajian Asian maupun Western, Live Cooking, beverages  hingga dessert yang menarik. Paket ini dibanderol dengan harga Rp258.000 nett per-orang, belum termasuk ragam diskon yang menyertainya.

Sementara untuk  Malam tahun baru, The Luxton Bandung menyediakan New Year’s Eve Dinner Buffet: “Colorful Countdown 2024”, dilengkapi dengan hiburan full band. Ada jug variasi grand prize mulai dari suvenir eksklusif dari The Luxton Bandung hingga voucher menginap gratis di kamar paling favorit di The Luxton Bandung:

Honeymoon Suite ini memiliki jacuzzi pribadi di dalam kamar. Dinner buffet tersebut dibanderol dengan harga Rp368.000 nett per-orang.

The Luxton Bandung juga masih memiliki banyak variasi fasilitas dan promo. Anda bisa mengunjungi http://theluxton.com/ untuk informasi dan pemesanan kamar dengan harga terbaik.

Anda juga bisa menghubungi nomor 022 422 0700. Sampai jumpa di The Luxton Bandung! (SG)



Cek berita dan artikel yg lain di Google News dan dan ikuti WhatsApp channel mediaindonesia.com
Editor : Sugeng
Berita Lainnya

Bisnis

Wisata
Kuliner