Headline
Tanpa kejelasan, DPR bisa ganti hakim yang telah dipilih.
Tanpa kejelasan, DPR bisa ganti hakim yang telah dipilih.
Kumpulan Berita DPR RI
"Sudah masuk 30 Juni 2009, sudah masuk. Tadi (Selasa) pagi saya cek setelah ada yang tanya," kata Direktur Jenderal Perbendaharaan Kementerian Keuangan Andin Hadiyanto.
Tim Polri membawa beberapa unit CCTV di sekitar tempat kejadian untuk diperiksa guna mengetahui penyebab kebakaran
Untuk menentukan apakah data-data pada komputer tersebut masih bisa diselamatkan atau tidak bisa ditinjau dari beberapa aspek, antara lain segel penutup objek masih dalam keadaan baik.
Itu berarti tidak ada anggaran yang tersedia untuk merenovasi atau membangun kembali gedung tersebut pada 2020.
Proses eksekusi dilakukan dari pagi hingga pukul 19.00 WIB. Untuk kelas kejari, bisa mengeksekusi uang sebesar itu merupakan prestasi luar biasa.
Wakil Jaksa Agung Setia Untung Arimuladi meminta publik menunggu keterangan resmi dari Bareskrim Polri soal penyebab kebarakan gedung utama Kejaksaan Agung.
Wakil Jaksa Agung menunjukkan bukti-bukti pelaksanaan eksekusi mulai dari surat perintah sampai bukti transfer uang ke kas negara.
Argo menyebut tim Puslabfor telah memeriksa setiap lantai gedung Kejagung yang telah ludes dilalap api.
Artinya pada 2020 tidak ada anggaran negara yang tersedia untuk merenovasi atau pun membangun kembali gedung tersebut.
Di tengah-tengah kerja Kejagung dalam mengusut kasus-kasus mega korupsi, tentunya muncul spekulasi-spekulasi di tengah publik terkait kejadian kebakaran tersebut.
Kedua tim dipimpin langsung oleh Kapuslabfor Polri dan telah membentuk satu posko dekat Gedung Kejagung sebagai tempat konsolidasi.
Kejagung mendesak ICW untuk membuktikan tudingan itu. Pasalnya, dikhawatirkan tudingan itu akan berubah menjadi fitnah.
Bareskrim telah memeriksa 19 saksi yang dianggap mengetahui seputaran peristiwa kebakaran di markas Korps Adhyaksa tersebut.
KPK menghargai masukan dan pendapat masyarakat terkait agar KPK ambil alih kasus yang melibatkan Djoko Tjandra.
Perpindahan ruang kerja ke Gedung Badiklat Kejaksaan, Ragunan, Jakarta, tidak menghadapi kendala.
Komisi III DPR RI akan mengagendakan pertemuan khusus dengan Kejagung untuk membahas peristiwa kebakaran tersebut.
Nantinya, pembangunan kembali gedung akan menggunakan dana dari APBN. Kejagung pun sudah berkoordinasi dengan Kementerian PUPR.
Kepala Kejaksaan Agung ST Burhanuddin telah menegaskan seluruh dokumen perkara aman
Pada 2000 lalu, Kejagung juga sempat diteror bom. Kala itu, Djoko Tjandra sedang diperiksa sebagai saksi atas tersangka Gubernur Bank Indonesia (nonaktif) Syahril Sabirin.
Para saksi yang diperiksa di antaranya berasal dari pihak keamanan (pengamanan dalam) gedung Kejagung, pekerja dan pihak Kejagung.
Media Indonesia berusaha menghadirkan foto-foto eksclusive sehingga pembaca dapat melihat kejadian aktual dengan lebih baik
LOAD MORECopyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved