Headline
Dengan bayar biaya konstruksi Rp8 juta/m2, penghuni Rumah Flat Menteng mendapat hak tinggal 60 tahun.
Dengan bayar biaya konstruksi Rp8 juta/m2, penghuni Rumah Flat Menteng mendapat hak tinggal 60 tahun.
Pandangan pribadi Ketua BK DPRD DKI Jakarta apa yang disampaikan William terkait pengadaan lem aibon tidak masuk pada pelanggaran etik berat
Aksi penebangan pohon yang dilakukan Dinas Kehutanan DKI Jakarta juga berpotensi digugat masyarakat ke ranah hukum.
Dari Rp1 triliun anggaran penanggulangan banjir yang dialokasikan tahun depan itu, pembebasan lahan waduk dan sungai mendapat Rp600 miliar.
Kepala Bidang Pembangunan Dinas Perumahan Rakyat dan Kawasan Permukiman (DPRKP) DKI Jakarta, Triyanto, mengatakan bahwa revitalisasi ketiga rusunawa tersebut rampung pada 2021.
Kepala Satpol PP Kecamatan Senen, E Sunaryo, mengatakan pihaknya hanya mampu melakukan penjagaan dan meminimalisasi lalu lintas agar para PKL tidak sampai mengokupasi jalanan.
Meski demikian, lanjut Juaini, pembatalan pembebasan atas sebanyak 118 bidang tanah tidak terlalu mengganggu program pengendalian banjir.
Berdasarkan riset yang dikajinya jumlah pejalan kaki di Jakarta paling sedikit jika dibandingkan dengan kota-kota besar lain di dunia.
Menurut Ida, sebaiknya Anies fokus pada program pengendalian banjir karena sekarang sudah masuk musim hujan
Setujukan Anda para pemotor dengan pendapat Gubernur Anies?
Selain diperkuat strukturnya, juga akan dilengkapi dengan fasilitas lift dan pencahayaan lampu seperti yang telah dilakukan di JPO Gelora Bung Karno Polda (GBK) Polda Metro Jaya.
Kepala Dinas Bina Marga DKI Jakarta, Hari Nugroho, menjelaskan, anggaran juga digunakan untuk kelengkapan dari trotoar atau sering disebut berkonsep complete street.
Saringan sampah itu nantinya memerlukan tiga lapis. Desain detailnya dibantu dari pihak kampus Institut Teknik Bandung (ITB).
Revitalisasi ini tidak menggunakan APBD melainkan dana anggaran penambahan Kofisien Lantai Bangunan (KLB).
Tidak semua JPO akan dibuat terbuka pun diberi fasilitas elevator
Selain sebagai satu di antara sumber pembangunan, pajak juga merupakan instrumen untuk menghasilkan keadilan sosial di masyarakat.
Dalam Pergub tersebut menerangkan bahwa para warga kehormatan seperti perintis, pahlawan dan veteran mendapatkan pembebasan PBB untuk rumah pertama sampai tiga generasi.
Anies mengungkapkan kebijakan tersebut merupakan bentuk apresiasi Pemprov DKI Jakarta kepada warga yang berjasa kepada negara dan mereka yang telah membawa Jakarta ke arah lebih baik.
Ketiga strategi itu ialah pengurangan sampah di sumber, Optimaliasasi TPST Bantargebang, dan Pembangunan Intermediate Treatment Facility (ITF).
Ia menegaskan penolakan PSI disebut terlambat. Karena sebelumnya dalam rapat KUAPPAS 2020 bersama Komisi E, tidak ada penolakan tersebut.
Menurut Kepala Satpol PP DKI Arifin, pihaknya belum bisa menertibkan para pedagang dari jalan dan trotoar selama belum ada kepastian kios sementara.
Media Indonesia berusaha menghadirkan foto-foto eksclusive sehingga pembaca dapat melihat kejadian aktual dengan lebih baik
LOAD MORECopyright @ 2025 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved