Headline
Publik diminta terus bersikap kritis terhadap tindakan aparat.
Publik diminta terus bersikap kritis terhadap tindakan aparat.
Kumpulan Berita DPR RI
PRAKTIK jual-beli jabatan dikabarkan tak hanya terjadi di Kementerian Agama. Komisi Aparatur Sipil Negara (KASN) menduga lebih dari separuh kementerian dan lembaga yang melakukan praktik culas itu.
Keduanya diberhentikan sementara karena sudah berstatus sebagai tersangka Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK).
KPK mulai melakukan pemeriksaan terhadap 12 orang saksi di Surabaya dari unsur panitia seleksi.
KPK menegaskan tidak akan mengambil pusing dengan pandangan tersebut. Menurutnya uang yang KPK sita memang diduga terkait dengan penanganan perkara.
Menurut Wapres pasti setiap orang menyiapkan dana cash di kantornya untuk hal hal yang penting. Sehingga jika memang kantornya di geledah tentu akan ditemukan uang, yang umumnya digunakan untuk membeli sesuatu yang mendadak.
Kasus korupsi yang menjerat Romi selain diinsafi sebagai musibah yang harus diterima partainya jelang pemilu yang tinggal beberapa minggu lagi, juga merupakan berkah karena justru memperkuat konsolidasi partainya itu sendiri.
KPK menduga tersangka Muhammad Romahurmuziy yang merupakan mantan Ketua Umum PPP tidak bekerja sendiri dalam kasus suap pengisian jabatan di lingkungan Kementerian Agama RI Tahun 2018-2019.
Penyidik KPK menyita uang ratusan juta dalam bentuk rupiah dan dollar Amerika dari ruang kerja Lukman.
Di Kantor Kemenag, penyidik KPK menggeledah ruang Menteri Agama, Sekjen Kemenag, dan ruang Kepala Biro Kepegawaian Kemenag. Di Kantor DPP PPP, penyidik menggeledah ruang ketua umum, ruang bendahara umum, dan ruang administrasi.
Proses penyitaan pada Senin diawali pembukaan segel ruangan sekitar pukul 14.00 WIB.
KPK hari ini di Kementerian Agama dan Kantor DPP PPP telah menyita sejumlah dokumen dan uang dalam bentuk rupiah dan dolar amerika.
KPK menduga ada pihak lain yang terlibat dalam menjalankan proses jual beli jabatan tersebut. Oleh sebab itu pihaknya akan mendalami hal tersebut lebih lanjut.
Apresiasi diberikan kepada pemerintahan Joko Widodo lantaran tidak pandang bulu menyelesaikan persoalan hukum
Tidak adanya bantuan hukum yang diberikan kemenag, akan membuat kedua kepala kantor Kemenag itu akan segara dipecat.
KPK juga menyegel ruang kerja Sekjen Kemenag M Nur Kholis Setiawan.
Romy didampingi di sejumlah petugas Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) meninggalkan Mapolda Jatim naik Hiace.
Namun Markus mengaku, tidak tahu posisi Kakanwil Kemenag Jatim saat ini. Sebab dia sudah menelepon Kakanwil Kemenag berkali-kali namun juga belum diangkat.
Kemenag Makassar masih menunggu petunjuk teknis dari kementerian untuk lakukan perekaman data biometrik jemaah haji
Dalam berkas yang diserahkan tersebut dilampirkan, kegiatan akademisnya selama tahun 2017.
Menteri Agama kemudian meminta seluruh Perguruan Tinggi Agama Islam baik UIN, Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri (STAIN), maupun Istitut Agama Islam Negeri (IAIN) secara konsisten memelihara kualitas kehidupan Islam, tidak hanya di tanah air, tetapi juga di level dunia.
Media Indonesia berusaha menghadirkan foto-foto eksclusive sehingga pembaca dapat melihat kejadian aktual dengan lebih baik
LOAD MORECopyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved