Headline
Pemerintah tegaskan KPK pakai aturan sendiri.
Selama ini transisi masih terkendala dengan teknologi, keahlian, dan investasi meski Indonesia memiliki kandungan energi berupa panas bumi, biomassa, angin, dan air yang cukup besar.
Manager Bagian Engenering UPK Babel, Ramlan Gurning mengatakan uji coba listrik berbahan bakar CPO 16 jam ini mampu mengaliri 2400 rumah tangga.
Pembangkit yang memanfaatkan air terjun Mauhalek ini, nyaris berhenti operasi lantaran sampah menyumbat saluran turbin.
Potensi energi surya di Indonesia diperkirakan 207.898 Megawatt (MW). Meski demikian, potensi itu belum terealisasi karena salah satu tantangan investasi PLTS ialah biaya yang cukup besar.
Kerja sama itu dilakukan dengan penandatangan memorandum of understanding (MoU) tentang Pengembangan Potensi Pembangkit Listrik Tenaga Surya Terapung di Indonesia.
Sebanyak 28 rumah warga di Desa Sumber Makmur yang tergabung dalam Kelompok Tani Tunas Serayu II telah menikmati energi biogas baik untuk keperluan memasak maupun penerangan.
Energi listrik yang dihasilkan PLTB Sidrap dapat melistriki 75.000 pelanggan rumah tangga.
Pelaksana Tugas Komisaris Utama PT PLN (Persero) Ilya Avianti mengatakan pembangunan PLTB Oelbubuk sesuai Rencana Usaha Penyediaan Tenaga Listrik (RUPTL) 2019-2028.
LIPI dan PLN kerja sama kembangkan teknologi baterai ramah lingkungan
Guru Besar Fakultas Teknik Universitas Indonesia Rinaldy Dalimy memastikan dalam 100 tahun kedepan, PLTN belum akan hadir di Indonesia.
Menurut Susi, kejayaan perairan Indonesia harus dikembalikan karena kekayaan perairan Indonesia dikuasai oleh negara-negara tetangga hampir selama 74 tahun Indonesia merdeka.
Di Indonesia, masih banyak daerah-daerah terutama di pelosok yang belum mendapatkan akses ini. Sumber energi seolah masih menjadi barang mahal bagi mereka.
Kita belum terlambat beralih menggunakan energi baru dan terbarukan yang ramah lingkungan. Setiap hari, Indonesia mengonsumsi 1,4 juta barel BBM.
Multi Bintang juga akan berinvestasi dalam pembangunan fasilitas biomassa untuk brewery yang berada di Tangerang.
Kebijakan energi ke depan akan berlandaskan pada 3 pilar, yaitu energy equity, environmental sustainability, dan energy security.
Dengan adanya pembangkit listrik tenaga hybrid antara surya dan angin, maka masyarakat setempat yang sebelumnya belum teraliri listrik, kini mendapatkan manfaatnya.
Energi Berkeadilan diwujudkan dalam program pencapaian 100% rasio elektrifikasi, pemerataan dan keterjangkauan energi, keberlanjutan, serta kemandirian dan kedaulatan energi.
Sekretaris Jenderal Asosiasi Pengusaha Indonesia Eddy Hussy menyebut lebih dari 50% pelaku usaha Swedia telah menerapkan renewable energy.
PEMBUATAN bahan bakar nabati dari kelapa sawit seperti biodiesel membutuhkan katalis untuk mempercepat reaksi kimia pembuatan biodiesel.
Media Indonesia berusaha menghadirkan foto-foto eksclusive sehingga pembaca dapat melihat kejadian aktual dengan lebih baik
LOAD MORECopyright @ 2025 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved