Headline
Publik diminta terus bersikap kritis terhadap tindakan aparat.
Publik diminta terus bersikap kritis terhadap tindakan aparat.
Kumpulan Berita DPR RI
Manager Corporate Communcation PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk, Rika Lestari menuturkan, untuk menghindari penularan Covid-19, pemgunjung diwajibkan memesan tiket dulu secara daring.
Akan tetapi, ganjil genap tidak lantas langsung berlaku saat PSBB Transisi dimulai. Anies akan terlebih dulu menerbitkan aturan terkait hal ini.
Ia pun meminta jajaran SKPD fokus pada peningkatan tujuh indikator untuk tetap bisa menekan penyebaran dan penularan virus korona selama masa PSBB Transisi yang dimulai kemarin.
Pada video tersebut, Wakil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria atau yang akrab disapa Ariza mengatakan Doni menghubungi jajaran Pemprov DKI sehari sebelum rapat dilakukan pada 2 Juni.
Selain itu, lokasi mencuci tangan di air mengalir atau wastafel juga harus diperbanyak agar mudah dijangkau pengunjung.
GUBERNUR DKI Jakarta Anies Baswedan mengajak seluruh warga Jakarta untuk turut mengawasi jalannya masa pembatasan sosial berskala besar (PSBB) masa transisi.
Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) sekaligus masa transisi fase 1 yang ditetapkan Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta memberi kelonggaran secara bertahap pada bidang ekonomi.
Kepala Ombudsman Perwakilan Jakarta Raya Teguh P. Nugroho mendapati saat ini banyak warga yang mengurus Surat Izin Keluar Masuk (SIKM) secara mendadak.
Selama PSBB transisi PND di DKI ASN bekerja ada yang bekerja di kantor atau work from office (WFO) dan sebagian lainya ada yang work from home (WFH).
Selama PSBB, Dinas Sosial DKI Jakarta mencatat ada 1.878 orang Pemerlu Pelayanan Kesejahteraan Sosial yang berhasil dijangkau dan ditampung di beberapa GOR
Ketua Komisi E DPRD DKI Jakarta Iman Satria menilai penting untuk membatasi pergerakan warga di puluhan RW yang masuk dalam zona merah agar tidak teradi penularan covid-19 ke daerah lain
Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (Gulkarmat) Jakarta Pusat melakukan penyemprotan disinfektan di area Pasar Baru.
Pengamat Sosial UI, Devie Rahmawati menilai warga Jakarta bisa beradaptasi dengan baik dalam masa transisi PSBB, tapi harus dibarengi dengan kultur yang tegas agar warga patuh dan disiplin
Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta akan menggelar salat Jumat dua gelombang di Masjid Fatahillah yang ada di kompleks kantor gubernur di Balai Kota DKI.
"Secara akumulatif, pemeriksaan PCR telah dilakukan di DKI Jakarta. Sampai dengan 3 Juni 2020 sebanyak 160.824 sampel telah diperiksa," kata Kepala Bidang Pelayanan Kesehatan Dinkes DKI
SEBANYAK 66 RW yang berzona merah di Jakarta bakal dijaga ketat dengan pembatasan lokal
Dengan dihentikannya masa transisi, maka PSBB yang ketat akan kembali diberlakukan.
Meski tahun ajaran baru akan dimulai 13 Juli, namun Pemprov DKI belum berencana membuka kegiatan sekolah secara fisik.
Proyeksi APBD DKI 2021 didapat dari postur pendapatan daerah sebesar Rp62,60 triliun, yang terdiri atas Pendapatan Asli Daerah (PAD), 13 pajak daerah dan retribusi daerah
Anggota Komisi C DPRD DKI Jakarta Gani Suwondo menyoroti soal proyeksi APBD 2021 DKI Jakarta yang masih lemah pascapandemi.
Media Indonesia berusaha menghadirkan foto-foto eksclusive sehingga pembaca dapat melihat kejadian aktual dengan lebih baik
LOAD MORECopyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved