Headline
Publik diminta terus bersikap kritis terhadap tindakan aparat.
Publik diminta terus bersikap kritis terhadap tindakan aparat.
Kumpulan Berita DPR RI
Emil menargetkan sedikitnya terdapat 300 ribu warga Jawa Barat yang akan di tes Covid-19. Masifnya pengetesan ini berpotensi meningkatkan jumlah kasus positif di wilayah Jawa Barat.
GUBERNUR Jawa Barat Ridwan Kamil (Emil) memastikan terdapat 15 kabupaten/kota di wilayahnya yang siap menjalani pola hidup normal baru (new normal) pada pandemi virus korona (covid-19).
Petugas Dishub bersama jajaran personel TNI Polri dan Dinas kesehatan aktif menyisir kendaraan yang melintasi posko PSBB di beberapa titik wilayah Kabupaten Sumedang.
PSBB masih berlaku di desa dan kelurahan yang statusnya zona merah guna mempersempit penyebaran covid-19
Pusat pertokoan dan pasar di Kecamatan Jatinangor, Kabupaten Sumedang, Jawa Barat mulai beroperasi. Toko-toko menyediakan tempat cuci tangan dan meminta konsumen harus memakai masker.
Saat ini terdapat 1.903 orang pemudik ke Pangandaran yang telah diisolasi di sekolah. Rinciannya 981 masih menjalani isolasi khusus dan 1.012 orang telah selesai menjalani isolasi.
Ratusan titik penyekatan didirikan untuk meminimalisasi penyebaran Covid-19. Di lokasi penyekatan pihaknya menyiapkan sejumlah fasilitas kesehatan termasuk untuk tes Covid-19.
"Kita harus mulai menyusun protokol kesehatan di masing-masing kegiatan masyarakat seperti sekolah, perkantoran, industri, dan institusi lain."
Dalam jangka waktu dekat, para prajurit akan mengikuti rapid test untuk mendeteksi apakah ada yang terpapar Covid-19.
Kelima akses masuk yang dijaga ketat tersebut yaitu pintu tol Ciledug, pintu tol Kanci, pintu tol Ciperna, pintu tol Plumbon, dan pintu tol Palimanan. Penjagaan dilakukan selama 24 jam.
PSBB III Depok akan berakhir tanggal 26 Mei 2020, namun diperpanjang hingga 29 Mei 2020 sesuai dengan PSBB Jawa Barat.
Saat ini oknum polisi tersebut sedang menjalani pemeriksaan di Polrestabes Bandung. Kapolda akan memutasi yang bersangkutan ke Pelayanan Markas (Yanma) Polda Jabar.
Total ada empat orang terkonfirmasi positif, dua orang pedagang pasar serta dua lagi warga biasa, tapi bukan pedagang Pasar Antri.
Warga beralasan wilayah mereka masih terbebas dari ancaman penyebaran covid-19 sehingga masih bisa menggelar salat berjamaah.
Selain berziarah, warga terlihat membayar retribusi perawatan makam sebesar Rp20.000 setahun.
Terlihat shaf salat dibuat berjarak selebar satu meter ke samping dan ke depan/belakang. Selain itu, jemaah juga wajib mengenakan masker dan membawa sajadah dari rumah masing masing.
Pada PSBB tahap kedua yang telah berlaku pada 20-29 Mei, toko-toko yang sebelumnya tidak diizinkan buka, sekarang diperbolehkan beroperasi dengan waktu terbatas
Bappenas menilai DKI, Jawa Barat, dan Jawa Tengah sudah memenuhi kriteria tersebut. Masing-masing wilayah tersebut memiliki tingkat pertumbuhan virus di bawah 1,0.
Titik yang jadi perhatian berada di Puncak karena menjadi jalur masuknya pemudik dari zona merah seperti dari Bogor, Depok, serta Jakarta.
Sedangkan untuk pertokoan sembako, apotek, perbankan, dan layanan strategis lainnya berjalan normal.
Media Indonesia berusaha menghadirkan foto-foto eksclusive sehingga pembaca dapat melihat kejadian aktual dengan lebih baik
LOAD MORECopyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved