Minggu 26 Februari 2023, 11:03 WIB

Presiden: Jangan Salah Pilih Koalisi

Andhika Prasetyo | Politik dan Hukum
Presiden: Jangan Salah Pilih Koalisi

Setpres
Presiden Joko Widodo

 

PRESIDEN Joko Widodo menegaskan kerja sama adalah instrumen terpenting dalam memenangkan pemilihan umum (pemilu). Oleh karena itu, ia meminta seluruh partai politik berhati-hati dalam memilih koalisi.

"Kerja sama itu penting. Koalisi itu penting. Jangan salah pilih koalisi," ujar Jokowi dalam Pembukaan Workshop Nasional Partai Amanat Nasional (PAN) di Semarang, Jawa Tengah, Minggu (26/2).

Baca juga:  Koalisi Perubahan Makin Solid, PKS Undang NasDem dan Demokrat Hadiri Apel Siaga 2023

Kepala Negara menekankan koalisi harus membawa seluruh anggota di dalamnya beserta masyarakat bahkan negara kepada kemajuan. Jangan justru perhimpunan partai-partai membuat bangsa menjadi terpecah belah.

"Yang paling penting adalah memperkuat kerja sama kebangsaan kita sehingga persatuan kita tetap terjaga, kesatuan kita tetap terjaga," tutur Jokowi.(OL-5)

Baca Juga

Dok.MI

KPK Dalami Informasi Artis R di Pusaran Kasus Gratifikasi Eks Pejabat Pajak Rafael Alun

👤Zubaedah Hanum 🕔Sabtu 01 April 2023, 14:35 WIB
KOMISI Pemberantasan Korupsi (KPK) sedang mendalami keterlibatan artis R dalam pusaran kasus gratifikasi eks pejabat pajak Rafael Alun...
MI/Panca

Kasus Gratifikasi Rafael Alun, Nama Artis Inisial R Ikut Terseret

👤Zubaedah Hanum 🕔Sabtu 01 April 2023, 14:20 WIB
SEJUMLAH nama ikut terseret dalam kasus korupsi mantan pejabat Direktorat Jenderal (Ditjen) Pajak Rafael Alun Trisambodo. Salah satunya...
MI/Susanto

KPK Yakin Gugatan Praperadilan Lukas Enembe akan Ditolak Hakim

👤Candra Yuri Nuralam 🕔Sabtu 01 April 2023, 10:52 WIB
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) meyakini gugatan praperadilan Gubernur nonaktif Papua Lukas Enembe akan ditolak...

E-Paper Media Indonesia

Baca E-Paper

Berita Terkini

Selengkapnya

Top Tags

BenihBaik.com

Selengkapnya

MG News

Selengkapnya

Berita Populer

Selengkapnya

Berita Weekend

Selengkapnya