Headline
Publik diminta terus bersikap kritis terhadap tindakan aparat.
Publik diminta terus bersikap kritis terhadap tindakan aparat.
Kumpulan Berita DPR RI
Wakil Ketua Umum PPP Arsul Sani menyambut positif tren kenaikan elektabilitas Erick Tohir sebagaimana terlihat dari Hasil Survei Indikator Politik.
Hasil survei Indikator Politik Indonesia mengungkap bahwa Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil memiliki elektabilitas tertinggi sebagai calon wakil presiden (cawapres).
Warga Kecamatan Somba Opu, Kabupaten Gowa, Sulawesi Selatan menjadi saksi kesuksesan acara Bazar Murah Sembako Ramadan yang diselenggarakan Sahabat Ganjar.
"Bulan Ramadan ini penuh dengan keberkahan, kita bisa mengamalkan kebaikan melalui Bazar Sembako Murah, festival UMKM khusus untuk membantu masyarakat."
Suasana penuh keakraban terpancar saat komisioner KPU Lembata mendatangi sekelompok Difabel yang sudah menunggu.
Dalam survei Indo Barometer, nama Erick Thohir muncul sebagai cawapres terkuat di Pilpres 2024 karena meraih elektabilitas tinggi di antara nama yang lainnya.
KETUA Divisi Hukum dan Pengawasan KPU RI Mochammad Afifudin mengungkap pihaknya menghadapi 48 perkara yang diajukan oleh partai politik sampai saat ini.
Jerry Massie justru melihat potensi kekuatan cawapres itu ada dalam diri ketua umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY).
Selain berhasil memimpin Kementerian BUMN, Erick Thohir mencatatkan prestasi luar biasa di acara-acara internasional seperti Asian Games, MotoGP, KTT G20, dan yang terbaru F1 Power Boat.
Doa Bersama Menyambut Bulan Suci Ramadhan, Ganjar Pranowo Untuk Indonesia 2024 itu bertujuan menjadikan diri dan hati kembali fitrah.
Willy mengatakan pertemuan tersebut sebagai bentuk komunikasi. Terlebih, Demokrat juga mengusung Anies sebagai bakal calon presiden (capres).
“Kepastian baru didapat pada 19 Oktober 2023 saat pendaftaran capres dibuka. Artinya kurang lebih 6 bulanlah dari sekarang baru kita bisa mendapatkan kepastian mengenai konstelasi politik."
Putusan Bawaslu ini akan menjadi preseden buruk dan berpotensi munculnya gugatan lain ke Bawaslu dari partai lain yang telah dinyatakan sebagai partai tidak memenuhi syarat.
"Cawapres itu sangat menentukan, karena elektabilitas 3 calon presiden terkuat pada hari ini itu beda-beda tipis. Jadi variabel penentunya selain Pak Jokowi adalah soal calon wakil presiden.”
Masa jabatan Presiden Jokowi, yang akan berakhir pada 19 Oktober 2024, akan mempengaruhi sejumlah ketua umum partai politik yang saat ini masih ada dalam Kabinet Indonesia Maju.
"Masjid itu tempat ibadah, bukan tempat berpolitik. Masjid itu harus steril dari hal politik praktis."
PEMILIH muda dalam gelaran Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 cenderung akan memilih calon pemimpin yang merakyat, memiliki integritas dan bebas korupsi.
Ma'ruf menekankan ASN harus menjadi teladan bagi masyarakat. Sehingga harus menjauhi semua larangan yang dapat mencoreng nama baik ASN.
PERDANA Menteri Thailand Prayut Chan-O-Cha membubarkan parlemen pada Senin (20/3). Keputusan itu menandai pelaksanaan pemilihan umum pada Mei mendatang.
Presiden Jokowi, sebelumnya, beberapa kali menyampaikan terkait kekhawatirannya mengenai polarisasi pada pemilu 2024 mendatang.
Media Indonesia berusaha menghadirkan foto-foto eksclusive sehingga pembaca dapat melihat kejadian aktual dengan lebih baik
LOAD MORECopyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved