Headline
Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.
Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.
Kumpulan Berita DPR RI
KEPALA Pusat Data, Informasi dan Komunikasi Kebencanaan, BNPB Abdul Muhari menjelaskan bencana hidrometeorologi basah banyak terjadi pada akhir Januari 2025.
Pada Jumat (24/1), luapan air Sungai Tuntang, akibat curah hujan tinggi, mengakibatkan jalur rel kereta api Gubug–Karangjati amblas untuk kedua kalinya.
Penyaluran bantuan logistik, layanan kesehatan, dan penanganan darurat terus dilakukan untuk memastikan kebutuhan dasar masyarakat terdampak dapat segera terpenuhi.
Tujuannya, hujan dapat diredistribusikan agar tidak turun di wilayah yang sedang dalam masa penanganan darurat pascabanjir besar yang melanda beberapa lokasi.
PRESIDEN Prabowo Subianto menyampaikan turut berduka cita atas musibah banjir dan longsor yang yang melanda Pekalongan, Jawa Tengah
BADAN Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) akan melakukan operasi teknologi modifikasi cuaca (TMC) untuk memudahkan pencarian korban longsor Pekalongan yang masih hilang.
Kepala BNPB Abdul Muhari memastikan bahwa perbaikan infrastruktur yang rusak akibat banjir di Batang, Jawa Tengah, menjadi prioritas.
Pemerintah daerah diimbau untuk mempersiapkan rencana evakuasi mulai dari tingkat keluarga hingga komunitas.
Operasi modifikasi cuaca dilakukan untuk mengurangi risiko terjadinya banjir di Kota Bandarlampung, yang beberapa waktu lalu terdampak banjir akibat curah hujan tinggi.
Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) mencatat, peristiwa banjir menjadi bencana alam yang mendominasi pada minggu ini.
BNPB mengimbau untuk pemerintah daerah dan masyarakat tetap waspada terhadap potensi bencana banjir susulan dan mempersiapkan rencana evakuasi.
Tercatat 51 rumah warga dan 235 hektar sawah terendam banjir serta 5 titik tanggul jebol. Petugas di lapangan fokus pada penanggulangan tanggul jebol dan pendataan korban terdampak.
SEJUMLAH wilayah di Indonesia saat ini tengah menghadapi dampak signifikan dari bencana alam yang terjadi dalam beberapa hari terakhir.
BNPB mengestimasi ada lebih dari 3.000 jiwa warga di Kabupaten Halmahera Barat, Provinsi Maluku Utara, yang perlu dievakuasi agar terhindar dari erupsi Gunung Ibu.
BNPB) menyatakan dari beberapa gunungapi yang masih ditetapkan dalam level III atau Siaga, ada dua gunungapi justru turun menjadi level II atau Waspada yakni Gunung Api Iya dan Karangetang
BNPB menyebut peristiwa erupsi gunung api di beberapa wilayah Tanah Air masih menjadi fokus utama dalam penanganan dan siaga darurat.
GUNUNG Ibu yang berada di Kabupaten Halmahera Barat, Provinsi Maluku Utara, mengalami erupsi, BNPB mengimbau pemda berkoordinasi dengan otoritas kegunungapian untuk upaya mitigasi.
Rumah contoh huntap itu bernama Riksa (Rumah Instan Kuat, Sehat dan Aman).
Daerah yang memiliki frekuensi kejadian bencana paling tinggi terjadi di Sumatra Utara, Jawa Tengah, Jawa Timur, Jawa Barat, Sulawesi Selatan, dan Kalimantan Barat.
Upaya antisipasi bencana sangat penting, terutama pada masa liburan panjang yang sering diwarnai dengan peningkatan aktivitas wisatawan di berbagai destinasi wisata.
Media Indonesia berusaha menghadirkan foto-foto eksclusive sehingga pembaca dapat melihat kejadian aktual dengan lebih baik
LOAD MORECopyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved