Headline
PERADABAN tidak pernah tumbuh di ruang hampa. Ia dibangun oleh gagasan, dirawat oleh nilai, dan dijaga oleh nalar.
PERADABAN tidak pernah tumbuh di ruang hampa. Ia dibangun oleh gagasan, dirawat oleh nilai, dan dijaga oleh nalar.
Kumpulan Berita DPR RI
PRESIDEN Prabowo Subianto menegaskan komitmen pemerintah dalam menangani bencana di sejumlah wilayah Sumatra, meskipun peristiwa tersebut tidak ditetapkan sebagai bencana nasional.
PERKUMPULAN Pembina Hukum Lingkungan Indonesia (PHLI) menyampaikan sikap terkait penanganan banjir dan longsor yang melanda Sumatra.
Sekretaris Kabinet Teddy Indra Wijaya menegaskan penanganan bencana di Aceh, Sumatera Utara, dan Sumatera Barat telah dilakukan skala nasional sejak 26 November 2025
Seskab Teddy Indra Wijaya menepis kritik lambatnya penanganan bencana di Sumatera. Ia tegaskan pemerintah bergerak cepat tanpa sorot kamera.
Hal tersebut diperoleh Evello setelah menganalisis narasi dari 11.706 video di Tiktok, 9.173 unggahan di Instagram dan 18.371 unggahan video Youtube.
Jumlah korban jiwa banjir Sumatra mencapai 1.053 jiwa. Sementara bencana akibat Siklon Senyar menyebabkan 10 korban jiwa di Malaysia, dan 20 korban jiwa di Thailand.
DI saat banjir masih melanda sejumlah wilayah di Sumatra dan warga bertahan di pengungsian, sikap pemerintah dalam menetapkan kebijakan bencana kembali dipertanyakan.
Tim relawan yang telah berada di Aceh sejak dua pekan terakhir menilai bahwa mitigasi maupun penanganan pascabencana masih berjalan lambat.
Anggota Komisi V DPR RI, Irine Roba, mendesak pemerintah pusat menetapkan bencana di Aceh, Sumut, dan Sumbar sebagai bencana nasional akibat banyaknya korban jiwa
Terkait persoalan anggaran, ia menyoroti lemahnya alokasi pembiayaan mitigasi dan pencegahan bencana.
Gerakan Nurani Bangsa juga mendesak pemerintah memperketat kebijakan dan peraturan terkait kelestarian lingkungan hidup.
Berdasarkan pemantauan KLH, di wilayah Aceh saja, dalam dua hari telah turun hujan sebanyak 9,7 miliar kubik.
Masalah dalam penanganan banjir dan longsor di Sumatra adalah kondisi jalan yang menyulitkan pengiriman bantuan. Pengubahan status tidak pengaruhi penanganan bencana.
GUBERNUR Sumatra Barat Mahyeldi Ansharullah menyerukan solidaritas penuh dari seluruh kepala daerah di Sumbar untuk memperkuat penanganan dampak bencana hidrometeorologi dan ekologis.
Banyak daerah tidak lagi mampu membiayai penanganan darurat, apalagi pemulihan pascabencana yang membutuhkan dana besar dan waktu panjang.
Wakil Ketua Komisi VIII DPR RI dari Fraksi PDI Perjuangan, Abidin Fikri, meminta pemerintah segera menetapkan status bencana nasional untuk bencana banjir dan longsor di Sumatra
Presiden Prabowo Subianto menilai status bencana banjir dan longsor yang melanda Aceh, Sumatra Utara, dan Sumatra Barat tak perlu dinaikan menjadi bencana nasional.
PEMERINTAH menegaskan penetapan status darurat nasional tampaknya belum diperlukan untuk bencana banjir bandang di Sumatra
Media Indonesia berusaha menghadirkan foto-foto eksclusive sehingga pembaca dapat melihat kejadian aktual dengan lebih baik
LOAD MORECopyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved