Headline
RI-AS membuat protokol keamanan data lintas negara.
F-35 dan F-16 menjatuhkan sekitar 85 ribu ton bom di Palestina.
FULHAM meraih kemenangan 2-1 saat bertandang ke markas Wolverhampton Wanderers di laga lanjutan Liga Primer Inggris, Rabu (26/2).
Dalam laga di Stadion Molineux itu, Fulham sudah unggul saat laga baru berlangsung 58 detik lewat gol Ryan Sessegnon yang melancarkan serangan dari sisi kiri lapangan.
Wolverhampton berhasil menyamakan kedudukan di menit 18 lewat gol yang dicetak Joao Gomes memanfaatkan umpan dari Nelson Semedo.
Skor imbang 1-1 antara Wolverhampton Wanderers dan Fulham bertahan hingga jeda.
Di babak kedua, Rodrigo Muniz mengembalikan keunggulan Fulham atas Wolves usai mencetak gol di menit 47 memanfaatkan umpan Adama Traore.
Hingga laga berakhir tidak ada tambahan gol yang tercipta sehingga Fulham memastikan diri meraih kemenangan 2-1 atas Wolverhampton Wanderers.
Berkat kemenangan ini, Fulham naik ke peringkat sembilan klasemen Liga Primer Inggris dengan raihan 42 poin, terpaut empat poin dari posisi empat besar dan hanya dua poin dari peringkat lima Manchester City.
Adapun Wolverhampton Wanderers tertahan di posisi 17 klasemen Liga Primer Inggris dengan raihan 22 poin unggul lima poin dari zona degradasi. (bbc/Z-1)
Jota membela Wolves sejak tahun 2018 hingga 2020, sebelum melanjutkan kariernya bersama Liverpool hingga akhir hayatnya.
Perempat final Piala Dunia Antarklub 2025 antara Al Hilal melawan Fluminense dibuka dengan suasana haru. Pemain Al Hilal, Ruben Neves dan Joao Cancelo,
Matheus Cunha meneken kontrak selama lima tahun dengan opsi perpanjangan selama 12 bulan di Manchester United.
Rayan Ait-Nouri tampil mengesankan selama musim 2024/2025 dengan membuat 5 gol dan 7 assist dari 41 pertandingan bersama Wolverhampton Wanderers.
BEK Timnas Indonesia, Justin Hubner, resmi dilepas oleh klub Liga Inggris Wolverhampton Wanderers pada bursa transfer musim panas ini.
Jika ingin membawa Rayan At-Nouri ke Piala Dunia Antarklub, Manchester City harus merampungkan transfer bek Wolverhampton Wanderers itu sebelum 10 Juni.
Damian Cech, putra dari legenda kiper Liga Primer Inggris, Petr Cech, resmi menandatangani kontrak profesional pertamanya bersama Fulham.
Bek kanan Fulham Kenny Tete telah menandatangani kontrak baru yang akan membuatnya tetap di klub tersebut hingga 2028, mengakhiri spekulasi tentang kepindahannya ke Everton.
Aston Villa meraih kemenangan penting saat menjamu Fulham di lanjutan Liga Primer Inggris, Sabtu (3/5). Laga Aston Villa vs Fulham berakhir dengan skor 1-0.
Antoine Semenyo mencetak gol di menit pertama laga Liga Primer Inggris kontra Fulham saat Bournemouth mengakhiri rangkaian empat kekalahan beruntun di Stadion Vitality.
Liverpool kini berada di puncak klasemen Liga Primer Inggris dengan torehan 73 poin dari 31 pertandingan, unggul 11 poin dari peringkat kedua Arsenal
Arne Slot dengan tegas menolak anggapan bahwa Liverpool telah mengendurkan semangat dengan keunggulan 11 poin di puncak klasemen Liga Primer Inggris.
Copyright @ 2025 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved