Headline
Presiden Prabowo berupaya melindungi nasib pekerja.
Laporan itu merupakan indikasi lemahnya budaya ilmiah unggul pada kalangan dosen di perguruan tinggi Indonesia.
PENGUNDIAN babak playoff 16 besar Liga Europa sudah rampung dilaksanakan Jumat (31/1) malam WIB dan menyajikan laga AS Roma jumpa FC Porto hingga Ajax tentang Union Saint-Gilloise.
AS Roma dan FC Porto merupakan tim yang memiliki sejarah panjang pada kompetisi Eropa dan kedua tim diyakini ingin mengamankan satu tempat ke babak 16 besar Liga Europa.
Pada babak play-off 16 besar, FC Porto akan menjamu AS Roma terlebih dahulu pada leg pertama di Stadion do Dragao, Porto dan sepekan berselang laga akan dilangsungkan di Stadion Olimpico, Roma.
Selanjutnya ada pertandingan yang mempertemukan tim asal Belanda Ajax menantang tim asal Belgia Union Saint-Gilloise pada babak play-off 16 besar Liga Europa.
Ajax kini tengah berupaya untuk kembali menunjukkan kemampuan mereka pada kompetisi Eropa, sementara Union Saint-Gilloise tentu ingin berbicara banyak.
Selain itu, babak play-off 16 besar Liga Europa juga menyajikan pertandingan lainnya yaitu PAOK vs FCSB, Midtjylland vs Real Sociedad, AZ vs Galatasaray, Ferencvaros vs Viktoria Plzen, Twente vs Bodo/Glimt dan Fenerbahce vs Anderlecht.
Semua pertandingan leg pertama direncakan akan digelar Kamis (13/2) malam waktu setempat, lalu leg kedua dilangsungkan pada Kamis (20/2).
(Ant/Z-6)
Crystal Palace sebelumnya lolos ke Liga Europa berkat kemenangan 1-0 atas Manchester City di final Piala FA.
Ketidakpastian atas posisi Crystal Palace di Eropa musim depan bermula dari dugaan pelanggaran aturan kepemilikan multi-klub UEFA.
Peringatan ini muncul setelah Liga Primer Inggris merilis daftar jadwal pertandingan untuk musim 2025-26 pada Rabu.
Ange Postecoglou dipecat usai mengantarkan Tottenham Hotspur menjadi juara Liga Europa.
Rayan Cherki bersama mantan klubnya, Lyon, tersingkir secara dramatis di perempat final Liga Europa usai kalah dari Manchester United di Old Trafford, April lalu.
Son menyebut kepercayaan yang diberikan Postecoglou saat menunjuknya sebagai kapten sebagai salah satu kehormatan terbesar dalam kariernya.
Di musim 2024-2025, Mile Svilar tampil gemilang dengan mencatatkan 19 clean sheet.
Mile Svilar telah menjelma menjadi salah satu pilar penting AS Roma sejak tampil gemilang pada musim 2024/25,
Transfer ke Boca Juniors ini melibatkan aktivasi klausul rilis sebesar 3,5 juta euro (Rp66 miliar) yang terdapat dalam kontrak Leandro Paredes dengan AS Roma.
Lima klub yang terkenda denda dari UEFA itu karena FFP adalah Chelsea, Barcelona, Lyon, Aston Villa, dan AS Roma.
Besiktas akan meminjam Tammy Abraham selama satu musim seharga 2 juta euro dan kepindahannya akan dipermanenkan seharga 13 juta euro jika persyaratan tertentu terpenuhi.
Diperkirakan Besiktas mengeluarkan biaya sebesar 15 juta euro atau sekira Rp285 miliar ditambah bonus untuk membuat AS Roma bersedia melepas Tammy Abraham.
Copyright @ 2025 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved