Headline
Tanpa kejelasan, DPR bisa ganti hakim yang telah dipilih.
Tanpa kejelasan, DPR bisa ganti hakim yang telah dipilih.
Kumpulan Berita DPR RI
Hasyim menyebutkan, misalnya pengurus Dewan Pimpinan Pusat (DPP) sebuah partai terlambat atau tidak menyerahkan laporan dana awal kampanye, maka partai itu dibatalkan sebagai peserta pemilu nasional.
Hari ini juga adalah penyerahan laporan awal dana kampanye yang disusun, diserahkan, dan dilaporkan masing-masing peserta pemilu kepada KPU.
Suasana semakin cair ketika calon presiden (capres) nomor urut 01 Joko Widodo (Jokowi) dan capres nomor urur 02 Prabowo Subianto bergandengan tangan turun dari panggung usuai pembacaan deklarasi kampanye damai ke bangku masing-masing.
Ia juga meminta agar tidak mudah menyebarkan atau membuat informasi palsu (hoaks) yang berpotensi memecah belah masyarakat. Menurutnya, moment pemilu ini bisa saja dimanfaatkan sekelompok orang untuk merusak keharmonisan masyarakat Babel.
Dalam lima tahun ke depan, GKR Hemas menawarkan bersama-sama masyarakat mewujudkan generasi istimewa untuk Indonesia. Menurut Bu Ratu, generasi istimewa adalah generasi milenial namun bercirikan cerdas, pandai kreatif, inovatif global tetapi tetap tidak kehilangan karakter lokal.
Para pendukung maupun simpatisan partai politik dan pasangan capres cawapres memang banyak berada di luar area acara membawa atribut. Mereka kemudian mengarak pasangan capres dan cawapres serta partai politik yang berjalan mulai dari lapangan Monas hingga Patung Kuda.
Awalnya SBY hadir sejak awal acara sekitar pukul 07.00. SBY juga bahkan sempat mengikuti karnaval dengan menaiki mobil golf bersama Ketua Umum PAN, Zulkifli Hasan, Sekjen PAN, Eddy Soeparno serta Agus Harimurti Yudhoyono. Namun saat iring-iringan karnaval kembali ke panggung SBY sudah tidak tampak lagi.
Walkout-nya SBY lantaran kecewa dengan beberapa pendukung Joko Widodo-KH Ma'ruf Amin yang membawa alat peraga kampanye selain bendera partai
Saat memberikan izin itu, Sri Sultan Hamengku Buwono X berpesan, kalau saat ini GKR Hemas sudah tidak muda lagi, sehingga harus lebih bijak dan lebih memahami kondisi.
Dalam isi deklrasi itu, KPU juga menekankan agar kampanye berjalan damai dan tertib tanpa isu SARA dan hoaks
Kontribusi yang bisa diberikan masyarakat dalam melawan informasi atau berita hoaks adalah memenuhi narasi dan konten positif di media sosial. Cara itu sangat efektif untuk membendung narasi kebencian di dunia maya.
Ikrar dipandu Ketua KPU Arief Budiman kemudian diikuti kedua pasanhan capres-cawapres, para ketua parpol, serta calon perseorangan anggota DPD.
Kegiatan yang terpusat di Jl Imam Bonjol di samping Hotel Mandarin itu diadakan untuk menebarkan pesan pemilu damai kepada masyarakat.
Ilham menyebutkan jika memang caleg tidak puas dengan keputusan KPU, boleh mengajukan sengketa ke Bawaslu.
Jika pengajuan sengketa OSO dikabulkan Bawaslu, dia bisa kembali jadi caleg DPD.
Langkah NasDem ini merupakan bagian dari komitmen dan standar moral terhadap publik. Di NasDem baru menjadi tersangka saja sudah harus mundur atau dipecat.
Nama-nama yang tercantum dalam DCT Kulonprogo itu bertambah enam nama dibanding pada DCS (Daftar Calon Sementara) yang tercatat hanya 397 bakal calon legislatif.
"Masyarakat harus lebih mengedepankan kecerdasan dalam memilah pemberitaan. Masyarakat tidak perlu reaktif dan berlebihan."
Oesman balik menuding KPU yang dinilai melanggar pasal 28 UUD 1945 terkait dengan kebebassan hak warga negara Indonesia dari perlakuan yang bersifat diskriminatif.
Iqbal yang juga Ketua Harian DPD I Partai Golkar Provinsi Jawa Tengah ketika menjawab pertanyaan Antara di Semarang, Kamis (20/9), mengatakan bahwa Komisi Pemilihan Umum (KPU) yang telah menyatakan bacaleg tidak memenuhi syarat (TMS), kemudian partai politik bersangkutan mengganti dengan kader lain, kemungkinan kecil masuk daftar calon tetap (DCT) anggota legislatif.
Media Indonesia berusaha menghadirkan foto-foto eksclusive sehingga pembaca dapat melihat kejadian aktual dengan lebih baik
LOAD MORECopyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved