Headline
Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.
Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.
Kumpulan Berita DPR RI
PENJABAT (Pj) Gubernur Kaltim Akmal Malik meresmikan bangunan penyediaan air baku dan rehabilitasi Bendungan Babulu di Desa Gunung Mulia, Kecamatan Babulu.
Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman melakukan perjalanan darat meninjau lokasi pertanian terdampak longsor dan banjir di Bone, Sabtu (21/12).
Transformasi sistem pangan dan pertanian menjadi prasyarat penting mencapai pertumbuhan ekonomi yang tinggi. Tidak cukup hanya swasembada pangan.
bank bjb terus mendukung sektor pertanian melalui skema pendanaan inovatif, termasuk memberikan pembiayaan Kredit Usaha Rakyat (KUR) kepada petani PT Kelola Agro Makmur.
Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman bertemu dengan Jaksa Agung ST Burhanuddin di Jakarta untuk memperkuat pengawasan sektor pertanian.
Program transmigrasi di Indonesia, yang dimulai pada 1950, bertujuan untuk meratakan distribusi penduduk, mengembangkan wilayah, dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat.
PT Pupuk Kalimantan Timur (Pupuk Kaltim), melalui program PKT Proaktif, menyalurkan bantuan senilai Rp15,3 miliar bagi masyarakat Bontang.
Dalam upaya mendukung swasembada pangan nasional, Kementerian Pertanian mendorong penggunaan pupuk organik berbasis Unit Pengolahan Pupuk Organik (UPPO) Biogas.
Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman menambah target produksi padi di Sumatera Utara (Sumut) hingga 700 ribu ton di tahun anggaran 2025.
MARWAN, 24, petani muda asal Lhoksukon, Aceh Utara, membeberkan keberhasilannya mengumpulkan pundi-pundi dari aktivitasnya di sektor pertanian.
Penghentian impor adalah suatu proses yang harus dilakukan secara bertahap dan membutuhkan strategi matang.
Badan Pangan Nasional (Bapanas) mendukung penuh program ekstensifikasi cetak sawah baru dan optimalisasi lahan (oplah) yang merupakan visi Presiden Prabowo Subianto.
Wakil Menteri Pertanian (Wamentan) Sudaryono mengajak seluruh jajaran Kementerian Pertanian (Kementan) untuk lebih kreatif dan inovatif dalam meningkatkan pelayanan informasi publik.
Kesuburan tanah, yang dipengaruhi oleh kandungan organik, pH, struktur tanah, dan aktivitas biologis, menjadi faktor utama dalam mendukung pertanian berkelanjutan.
Kementerian Pertanian (Kementan) mengusulkan alokasi anggaran tahun 2025 sebesar Rp23,61 triliun diprioritaskan untuk mendukung program swasembada beras.
Anggota Komisi IV DPR RI Firman Subagyo mengusulkan agar penelitian dan pengembangan (litbang) pertanian yang saat ini berada di BRIN
Pemerintah Kabupaten Blora, Jawa Tengah, dan PT Wilmar Padi Indonesia terus bersinergi demi meningkatkan produksi pangan. Salah satu program adalah Farmer Engagement Program.
Dalam upaya mewujudkan ketahanan pangan dan peningkatan pendapatan petani, Kementerian Pertanian terus mengembangkan program Upland.
Indonesia menjalin kerja sama dengan Islamic Development Bank (IsDB) dan International Fund for Agricultural Development (IFAD) untuk mendorong sektor pertanian di Tanah Air.
Direktur Eksekutif Center of Reform on Economics (CoRE), Mohammad Faisal memprediksi ada peningkatan investasi di sektor-sektor prioritas pemerintahan baru.
Media Indonesia berusaha menghadirkan foto-foto eksclusive sehingga pembaca dapat melihat kejadian aktual dengan lebih baik
LOAD MORECopyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved