Headline
PERADABAN tidak pernah tumbuh di ruang hampa. Ia dibangun oleh gagasan, dirawat oleh nilai, dan dijaga oleh nalar.
PERADABAN tidak pernah tumbuh di ruang hampa. Ia dibangun oleh gagasan, dirawat oleh nilai, dan dijaga oleh nalar.
Kumpulan Berita DPR RI
PERSIJA Jakarta berhasrat bangkit untuk memetik kemenangan setelah rentetan hasil minor di Liga 1. Pasalnya, skuad 'Macan Kemayoran' sejauh ini belum konsisten dan hanya menghuni papan tengah di peringkat sembilan.
Persija menghadapi Madura United di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, pada Kamis (22/2) malam. Laga ini menjadi pertandingan kandang pertama tim ibukota yang pindah sementara ke Bali.
Tim asuhan pelatih Thomas Doll mengincar poin penuh setelah dari lima laga terakhir hanya meraih satu kemenangan. Mereka tiga kali imbang dan satu kali kalah.
Baca juga : Persija Jakarta Incar Kembali Posisi Puncak Klasemen Liga 1
Di Pulau Dewata, Persija akan melakoni dua laga kandang melawan Madura United dan Dewa United FC serta partai tandang melawan Arema FC.
Pelatih asal Jerman itu yakin skuadnya bisa memperbaiki catatan minor tersebut dengan belajar dari kesalahan dari sebelumnya. Doll menyiapkan timnya agat berkonsentasi ekstra untuk memenangi laga. Skuad Macan Kemayoran diharapkan bermain dengan fokus penuh.
"Saya menilai yang diperlukan untuk laga melawan Madura United adalah konsentrasi lebih. Selebihnya kami sudah melatihnya di lapangan," ujarnya.
"Tapi yang paling penting adalah semuanya harus bermain hati-hati agar kesalahan individual yang sering terjadi tidak terjadi lagi. Itu pesan saya untuk para pemain," imbuh Doll. (LIB/Z-6)
DAMARA Estate Jimbaran Hijau, pengembangan hunian premium oleh Greenwoods Group bekerja sama dengan Jimbaran Hijau, secara resmi menjalin kolaborasi strategis dengan Banyan Group.
BALI Indonesia meraih Peringkat 1 World’s Best Destination 2026, dalam ajang bergengsi Travelers’ Choice Awards: Best of the Best oleh TripAdvisor.
BALI tetap menjadi destinasi papan atas pariwisata dunia walau diterpa berbagai isu seperti sampah, kemacetan, serta isu sepinya turis.
Meski secara konsisten masuk dalam jajaran sepuluh besar setiap tahunnya, ini adalah kali pertama Bali menempati posisi puncak dalam sejarah penilaian TripAdvisor.
Penetapan status tersangka terhadap Kepala Kantor Wilayah Badan Pertanahan Nasional (BPN) Provinsi Bali, I Made Daging, kini memasuki babak pengujian hukum.
Kementerian Lingkungan Hidup (LH) menjadikan Bali sebagai pioneer penanganan sampah plastik. KLH menilai jika Bali lebih progresif dan proaktif dalam menangani sampah plastik sekali pakai.
Hingga pekan ke-17, Madura United masih tertahan di peringkat ke-14 klasemen sementara Super League dengan koleksi 17 poin.
Hasil pertandingan Madura United vs Persebaya berakhir 0-1. Gol tunggal Bruno Moreira dan drama dua kartu merah mewarnai Derbi Suramadu yang panas. Simak statistik dan ulasannya.
Madura United berpesta gol saat menjamu Semen Padang dalam lanjutan BRI Super League 2025/2026. Bertanding di Stadion Gelora Madura Ratu Pamelingan
Madura United mencuri satu poin saat menghadapi Arema FC di Stadion Kanjuruhan. Hasil imbang 2-2 mengakhiri catatan dua kekalahan beruntun.
Andre Caldas menegaskan Arema FC akan segera melakukan evaluasi usai ditahan Madura United, terutama dalam mengantisipasi tendangan sudut lawan.
Hasil Arema FC vs Madura United berakhir imbang 2-2 di Stadion Kanjuruhan. Brace Iksan Lestaluhu belum cukup membawa Arema FC menang atas Madura United
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved