Headline
Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.
Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.
Kumpulan Berita DPR RI
PELATIH Arsenal Mikel Arteta menyerukan anak asuhnya untuk tidak terlarut dalam kekalahan dari Manchester City yang membuat the Gunners lengser dari pucuk klasemen Liga Primer Inggris. Melawat ke markas Aston Villa, Sabtu (18/2) malam, Arsenal berhasrat bangkit.
"Kami harus move on dan menyadari mengapa kami kalah. Kami kehilangan (kemenangan) dan kami harus move on," ujar Arteta.
Arsenal sekarang tidak punya waktu untuk meratapi nasib kehilangan posisi puncak dan mengalami empat pertandingan tanpa kemenangan sama sekali.
Rekor kandang tak terkalahkan Arsenal musim ini juga dipatahkan City yang naik ke puncak klasemen setelah the Gunners menguasainya sejak November tahun lalu.
"Secara psikologis jalan masih panjang bak maraton, jadi masih sangat jauh. Saya mengatakannya di awal, saya mengatakannya tiga bulan lalu dan saya mengatakannya hari ini, bahwa ini tentang besok dan yang paling penting adalah bagaimana kami fokus," imbuh Arteta.
Baca juga: Hajar Arsenal, City Puncaki Klasemen Liga Primer Inggris
City sementara ini memimpin klasemen hanya dengan selisih gol. Sementara itu, Arsenal juga masih memiliki satu tabungan pertandingan.
Kemenangan di Villa Park dibidik Arteta meski dihadapkan pada masalah kelelahan tim dan cedera yang mulai menghambat mereka.
Di lini tengah, Arsenal bakal kehilangan Thomas Partey yang absen pada pertandingan melawan Aston Villa nanti karena cedera otot. Adapun striker andalan mereka Gabriel Jesus masih cedera.(AFP/OL-5)
Mikel Arteta, melontarkan pujian setinggi langit bagi Viktor Gyokeres usai kemenangan meyakinkan 3-1 atas Inter Milan di San Siro, Rabu (21/1) malam.
Gabriel Jesus tampil menggila dengan brace saat Arsenal bungkam Inter Milan 3-1 di San Siro. Simak analisis rotasi jenius Mikel Arteta di sini.
Jika menang atas Inter Milan pada pertandingan yang berlangsung di Stadion Giuseppe Meazza, San Siro, itu, Arsenal akan mengunci satu tempat di peringkat delapan besar
STEVEN Gerrard mengatakan pada Mikel Arteta bahwa klaim penalti Arteta pertandingan Nottingham Forest vs Arsenal tak mungkin. Pemimpin klasemen Liga Inggris itu ditahan imbang
Menjelang leg pertama Chelsea vs Arsenal yang akan digelar di Stamford Bridge, Arteta mengaku optimistis skuadnya telah siap menghadapi tantangan dan belajar dari pengalaman
Pertarungan lini tengah akan menjadi kunci, namun ada ketimpangan fisik yang mencolok. Declan Rice telah berevolusi menjadi gelandang box-to-box yang dominan musim ini.
Setelah berhasil merengkuh gelar juara Liga Primer Inggris musim lalu, Liverpool mencatatkan pendapatan total sebesar 836 juta euro.
Arne Slot secara terbuka mengakui ketergantungan Liverpool pada insting gol Mohamed Salah.
Tottenham Hotspur siapkan tawaran £25 juta untuk Crysencio Summerville dari West Ham sebagai suksesor Son Heung-min. Cek detail transfernya di sini.
Aston Villa incar Youssef En-Nesyri dari Fenerbahce di bursa transfer Januari 2026 sebagai suksesor Donyell Malen. Simak detailnya di sini.
Aston Villa incar Ruben Loftus-Cheek dari AC Milan untuk gantikan Boubacar Kamara yang cedera. Simak detail transfer dan statistik terbarunya di sini.
Ethan Nwaneri akan menghabiskan sisa musim ini di Ligue 1 demi mendapatkan jam terbang reguler yang sulit ia dapatkan di London Utara.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved