Headline
Pemerintah merevisi berbagai aturan untuk mempermudah investasi.
Hingga April 2024, total kewajiban pemerintah tercatat mencapai Rp10.269 triliun.
WAKIL Ketua Dewan Syuro PKS, Hidayat Nur Wahid menegaskan, arah angin dukungan politik partainya akan mengemuka usai sidang Majelis Syuro.
Rencananya, sidang Majelis Syuro petinggi Partai PKS akan digelar usai pertemuan dengan bakal calon wakil presiden koalisi perubahan Muhaimin Iskandar (Cak Imin).
“Nanti kapan Beliau (Cak Imin) segera selesainya tentu akan segera kemudian diagendakan pertemuan, jadi memang Cak Imin juga menginginkan dan mengusulkan pertemuan itu dan saya kira memang ada keperluan juga agar majelis syuro segera bersidang,” tegas Hidayat, Minggu (10/9).
Baca juga : Ridwan Kamil Digadang-gadang Jadi Cawapres Ganjar, Bamsoet: Tunggu Rapimnas
Apalagi, kata Hidayat, kini jadwal tahapan pendaftaran presiden dimajukan. Jadi, Hidayat mengakui PKS harus segera membuat keputusan dan sikap parpol.
Hidayat berharap hasil putusan tidak terlalu lama dari pertemuan dengan Cak Imin dan Anies.
Baca juga : PKS Ogah Pindah Koalisi kalau bukan Anies Bacapresnya
Terkait adanya dugaan PKS-PKB yang tidak akur, Hidayat membantah hal itu karena kemesraan kedua partai sudah berjalin sejak lama.
“Cak Imin yang mengumgkapkan bahwa beliau mengingatkan tentang success story koalisi PKS dengan PKB lebih dari 40 pilkada,” ucapnya.
“Jadi kalau ada pengamat yang mengatakan itu masa PKS dan PKB gak cocok gak akur itu lembaga survei atau pengamat yang suka ngompor-ngompori. Karena fakta di lapangan kita akur-akur saja antara massa PKS dan PKB,” tandasnya. (Z-5)
Remind akan terus bergerak untuk menyuarakan kesehatan mental
Cak Imin menduga adanya mafia, sehingga sulit menghentikan impor beras.
Gus Imin disambut ribuan para pendukungnya yang memadati lokasi.
GPMP menargetkan puluhan juta suara untuk pasangan calon nomor urut 1 Anies Baawedan-Muhaimin Iskandar (Amin) pada Pemilu 2024.
Cak Imin pun mengingatkan kepada para pemilihnya untuk mendukung penuh dalam memenangkan pasangan Amin pada pencoblosan 14 Februari 2024.
WAKIL Ketua DPR RI, Muhaimin Iskandar alias Gus Imin merespons kritikan mantan Menko Polhukam, Mahfud MD kepada KPU usai Hasyim Asy’ari diberhentikan sebagai ketua KPU
Dengan dihapuskannya PT, setiap partai pemilu bisa mengajukan capres-cawapres di Pilpres 2029. Dengan begitu, para putra terbaik bangsa punya kesempatan jauh lebih besar untuk nyapres.
Akankah keduanya bakal memenangi pertandingan? Seberapa besar faktor Anies dan Jokowi dalam ikut menentukan sang kampiun?
Siapa sebenarnya yang menelikung Anies? Seperti apa takdir politik Anies selanjutnya?
Anies yang diusung oleh Partai NasDem sebagai bakal calon gubernur DKI Jakarta pada Pilkada 2024
Anies pun turun mencoba ikut memanen kol bersama para petani
Masyarakat menginginkan Indonesia yang lebih adil dan adil makmur bagi semua, bukan untuk sebagian.
Copyright @ 2025 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved