Headline
Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.
Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.
Kumpulan Berita DPR RI
MENTERI Dalam Negeri (Mendagri), Tjahjo Kumolo, menghadiri perayaan hari ulang tahun (HUT) Ke-9 Badan Nasional Pengelola Perbatasan (BNPP) di Yayasan Bahrul Ulum di Pondok Aren, Tangerang Selatan, Selasa (17/9).
Dalam sambutannya, Tjahjo yang juga menjabat Kepala BNPP mengatakan, Peringatan HUT BNPP kali ini bukan hanya sebatasa seremonial, melainkan sebagai energi positif yang mampu mendorong performa dan kinerja terbaik dalam penyelenggaraan pemerintahan.
“Diharapkan BNPP bersama seluruh stakeholders selalu pilar utama penyelenggara fungsi pengelolaan batas wilayah negara dan pembangunan kawasan perbatasan bisa mewujudkan masyarakat perbatasan yang sejahtera adil dan makmur,” kata Tjahjo di Pondok Aren, Tangerang Selatan, Selasa (17/9).
Baca juga: Kemendagri dan BNPP Raih WTP 5 Kali Beruntun
Dalam acara tersebut, BNPP menyerahkan bantuan dan santunan berupa dana pendidikan, perlengkapan kamar tidur dan bahan makanan pokok.
Dalam periode kepemimpinan Presiden Joko Widodo-Wapres Jusuf Kalla, BNPP telah menyelesaikan pembangunan tujuh pos lintas batas negara (PLBN) di Aruk (Kalimantan Barat/Kalbar), Entikong (Kalbar), Badau (Kalbar), Motaain (NTT), Motamasin (NTT), Wini (NTT) dan Skouw (Papua).
Hadir dalam kegiatan itu hadir Wali Kota Tangerang Selatan, Airin Rachmy Diani, Plt Sekretaris BNPP Suhajar Diantoro, serta Sekjen Kemendagri Hadi Prabowo. (A-4)
Pemerintah Provinsi Jawa Barat membatasi spesifikasi kendaraan AMDK yang melintas dengan lebar maksimal 2.100 mm, JBB maksimal 8 ton, dan MST 8 ton.
Mendagri Tito juga mengingatkan agar daerah tidak menghambat investasi kecil dengan pungutan tidak perlu.
Direktorat Jenderal Bina Administrasi Kewilayahan Kementerian Dalam Negeri terus memperkuat koordinasi percepatan rehabilitasi dan rekonstruksi pascabencana di wilayah Sumatra.
Ia menilai tidak adanya kecocokan antara kebijakan pusat dan aspirasi lokal membuat masyarakat merasa diabaikan.
Persampahan merupakan salah satu tantangan utama dalam pembangunan daerah. Permasalahan ini berdampak luas, mulai dari pencemaran lingkungan, kesehatan, hingga aspek sosial dan ekonomi.
ANGGOTA Komisi II DPR RI, Ahmad Heryawan mendukung Kemendagri mengalokasikan anggaran sebesar Rp59,25 triliun untuk pemulihan pascabencana banjir dan longsor di Sumatra.
Kerja sama ini akan menjadi landasan bagi program-program kolaborasi yang sinergis antara BNPP dengan Baznas dalam berbagai bidang.
MENTERI Dalam Negeri Tito Karnavian mendorong Badan Nasional Pengelola Perbatasan Republik Indonesia (BNPP RI) untuk mempercepat pembangunan di kawasan perbatasan.
Pesan perdamaian, kesejukan, dan keharmonisan harus terus disebarluaskan, bersamaan dengan kegiatan yang bermanfaat bagi masyarakat.
Banyak hal positif yang dapat dilakukan BNPP, terlebih dengan adanya Pos Lintas Batas Negara (PLBN).
Satelit Republik Indonesia (Satria-1) yang akan diluncurkan pada 19 Juni 2023) waktu Indonesia, di Cape Canaveral, Florida, Amerika Serikat (AS).
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved