Headline
Diskoneksi antara tren rupiah dan IHSG dipengaruhi kredibilitas kebijakan makro.
Diskoneksi antara tren rupiah dan IHSG dipengaruhi kredibilitas kebijakan makro.
Kumpulan Berita DPR RI
PELAKU kegiatan wisata bahari diimbau untuk mewaspadai gelombang tinggi hingga dua meter atau lebih di perairan Bali dalam tiga hari ke depan. Selain itu juga ditujukan kepada nelayan termasuk masyarakat umum.
“Masyarakat umum, nelayan dan pelaku kegiatan wisata bahari diimbau agar mewaspadai tinggi gelombang yang dapat mencapai dua meter atau lebih di Selat Bali bagian selatan, Selat Badung, dan perairan selatan Bali,” ujar Kepala BMKG Wilayah III Denpasar, Cahyo Nugroho dalam keterangan tertulis yang diterima Kamis (15/2). Selain itu juga diimbau agar selalu memperhatikan informasi BMKG khususnya peringatan dini cuaca.
Kondisi cuaca dalam tiga hari ke depan, mulai Kamis (15/2) hingga Sabtu (17/2) diprediksi berpotensi terjadi hujan sedang hingga lebat secara tidak merata di sebagian besar wilayah Bali. Sementara itu kecepatan angin bertiup berkisar 5 sampai 30 km/jam dari arah barat daya ke barat laut.
Baca juga : Potensi Gelombang Laut 2 Meter, Nelayan, dan Pelaku Kegiatan Wisata Bahari Diminta Waspada
Dalam beberapa terakhir, akibat hujan deras di wilayah Kabupaten Badung mengakibatkan senderan pondasi rumah milik Made Sukarda di Desa Belok Sidan Kecamatan Petang tergerus longsor. Termasuk juga bagian pinggir badan jalan di Banjar Sidan juga jebol. (RS/Z-7)
Gelombang tinggi disertai hujan badai di perairan selatan mencapai 1,25-6 meter dan di perairan utara 1,25-2,5 meter cukup berbahaya terhadap aktivitas pelayaran.
Tinggi gelombang antara 1,25-2,5 meter (sedang) berpeluang terjadi di perairan Laut Sulawesi, perairan utara Sulawesi Utara, dan perairan Kabupaten Minahasa Utara.
BMKG juga menyampaikan peringatan dini gelombang sedang hingga tinggi di sejumlah perairan, termasuk Perairan Kuala Pembuang, Teluk Sampit, dan Kuala Kapuas.
BMKG: gelombang tinggi disertai hujan badai masih berlangsung di perairan utara Jawa Tengah hingga Minggu (18/1) ini.
Tidak hanya itu, akibat gelombang tinggi penyeberangan antar pulau baik Jepara-Karimunjawa maupunTanjung Emas Semarang-Karimunjawa juga terhenti, termasuk kapal layar motor
Gelombang tinggi 1,25-2,5 disertai angin hujan dan badai masih berlangsung di perairan Jawa Tengah berisiko terhadap pelayaran.
DAMARA Estate Jimbaran Hijau, pengembangan hunian premium oleh Greenwoods Group bekerja sama dengan Jimbaran Hijau, secara resmi menjalin kolaborasi strategis dengan Banyan Group.
BALI Indonesia meraih Peringkat 1 World’s Best Destination 2026, dalam ajang bergengsi Travelers’ Choice Awards: Best of the Best oleh TripAdvisor.
BALI tetap menjadi destinasi papan atas pariwisata dunia walau diterpa berbagai isu seperti sampah, kemacetan, serta isu sepinya turis.
Meski secara konsisten masuk dalam jajaran sepuluh besar setiap tahunnya, ini adalah kali pertama Bali menempati posisi puncak dalam sejarah penilaian TripAdvisor.
Penetapan status tersangka terhadap Kepala Kantor Wilayah Badan Pertanahan Nasional (BPN) Provinsi Bali, I Made Daging, kini memasuki babak pengujian hukum.
Kementerian Lingkungan Hidup (LH) menjadikan Bali sebagai pioneer penanganan sampah plastik. KLH menilai jika Bali lebih progresif dan proaktif dalam menangani sampah plastik sekali pakai.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved