Headline
PERADABAN tidak pernah tumbuh di ruang hampa. Ia dibangun oleh gagasan, dirawat oleh nilai, dan dijaga oleh nalar.
PERADABAN tidak pernah tumbuh di ruang hampa. Ia dibangun oleh gagasan, dirawat oleh nilai, dan dijaga oleh nalar.
Kumpulan Berita DPR RI
POLRES Kuantan Singingi (Kuansing) bersama Polsek Singingi Hilir melakukan penertiban kegiatan penambangan emas tanpa izin (PETI) di Pulau Pramuka, Desa Tanjung Pauh, Kecamatan Singingi Hilir, Kabupaten Kuantan Singingi, Riau.
Sebanyak 26 rakit PETI yang digunakan untuk menambang emas di wilayah tersebut dihancurkan dengan cara dibakar.
Kapolsek Singingi Hilir Ajun Komisaris (AK) Agus Susanto mengatakan pihaknya bersama satreskrim Polres Kuansing melakukan operasi penertiban dan menemukan 23 rakit PETI di lokasi Desa Tanjung Pauh.
Baca juga : Pemuda Riau Beri Penghargaan Perdamaian Polres Siak
"Kami menemukan 23 rakit di lokasi, semua masih utuh. Kemudian diambil tindakan dengan cara merusak dan membakar sehingga tidak bisa lagi digunakan," kata Agus, Rabu (1/11).
Dijelaskannya, kondisi puluhan rakit tambang emas ilegal itu ditemukan dalam kondisi kosong. Polisi tidak menemukan pekerja ataupun pemilik rakit tersebut.
"Puluhan rakit itu sudah ditinggal oleh pelaku. Rakit-rakit tersebut terlihat masih lengkap diduga dipakai untuk aktivitas PETI," tandasnya.
Sementara Bobby, salah seorang warga mengatakan aktivitas PETI di Kuansing sudah berlangsung lama. Kegiatan penambangan emas liar itu merusak ekosistem alam dan mencemari sungai sehingga menjadi keruh bercampur zat merkuri.
"Kami minta tolong supaya PETI di Kuansing ini dapat dihilangkan. Karena merusak lingkungan dan mencemari sungai," ujarnya. (Z-4)
Kabar yang menyebutkan adanya ledakan maupun ratusan orang terjebak di dalam lubang tambang. Menurut dia, informasi yang menyebut angka 700 korban berasal dari kesalahpahaman
BUPATI Bogor Rudy Susmanto menegaskan bahwa kabar soal ratusan korban akibat adanya asap di area tambang emas PT Aneka Tambang (Antam) Pongkor, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, tidak benar.
SEBUAH tambang emas diduga milik PT Aneka Tambang (Antam) di Kecamatan Nanggung, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, dilaporkan mengalami ledakan, Rabu (14/1) sore.
Indonesia dikenal sebagai salah satu negara dengan cadangan emas yang melimpah.
Ia menjelaskan, koordinasi melibatkan berbagai unsur aparat penegak hukum.
Menteri ESDM Bahlil Lahadalia buka suara terkait Tambang Emas Martabe yang dituding menjadi salah satu penyebab longsor dan banjir bandang di Sumatra Utara.
KAPOLRI Jenderal Listyo Sigit Prabowo membuka babak baru dalam pengembangan sumber daya manusia (SDM) dengan merekrut 101 atlet SEA Games.
Peristiwa bermula sekitar pukul 18.20 WIB saat kondisi bus cukup padat. Korban yang sedang berdiri awalnya tidak menyadari adanya tindakan pelecehan.
Dalam gelar perkara itu, hasil yang ditemukan dari kandungan yang disita saat peristiwa dilakukan persesuaian.
Reonald memandang KUHAP baru malah lebih melindungi hak asasi manusia (HAM), baik korban, tersangka, dan saksi.
Menurut Anang, perbedaan ini bukan masalah serius. Penyesuaian juga diyakini tidak akan lama.
Pelaku ditembak karena melawan petugas saat pengembangan kasus. Satu pelaku lain masih buron.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved