Headline
Pemerintah merevisi berbagai aturan untuk mempermudah investasi.
Hingga April 2024, total kewajiban pemerintah tercatat mencapai Rp10.269 triliun.
PT Jasa Marga menyebut akan ada penutupan jalan Layang Mohamed Bin Zayed (MBZ) atau dikenal Jalan Tol Jakarta-Cikampek II (Elevated) pada periode larangan mudik lebaran 2021.
Operation and Maintenance Management Group Head Jasa Marga Atika Dara Prahita, menjelaskan rencana penutupan ruas tersebut berdasarkan surat Korlantas Polri.
"Berdasarkan surat Korlantas, kami akan menutup lalu lintas di jalan Layang MBZ sekitar tanggal 5 hingga 18 Mei," ungkapnya dalam konferensi pera di Kantor PT Jalan Tol Lingkarluar Jakarta, Jatiasih, Bekasi, Selasa (4/5).
Namun keputusan final penutupan tersebut, lanjut Atika masih menunggu dari Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR). Adapun upaya tersebut untuk membatasi pergerakkan mobilitas selama pelarangan mudik dari 6 hingga 17 Mei mendatang.
Baca juga: Jasa Marga Prediksi Arus Mudik Lebaran Turun 35,9%
"Sejauh ini masih usulan yang disampaikan Korlantas Polri," sebut Atika.
Jasa Marga bersama dengan Satgas Covid-19 daerah pun berkoordinasi melaksanakan random check (pengecekan acak) tes antigen di rest area atau tempat Istirahat dan pelayanan (TIP).
Seperti TIP KM 519B Solo-Ngawi, Di KM 57 Jalan Tol Jakarta Cikampek arah Cikampek dan KM 88 Tol Cipularang.
Tim Satgas Jasa Marga Siaga juga akan mengawasi mobilitas sebagai upaya pencegahan penyebaran covid-19 yang berlaku pada lokasi gerbang tol, jalur, check point, dan rest area, dengan membatasi kapasitas rest area maksimal 50% dari kapasitas normal. (OL-4)
Bermain gawai dapat menjadi salah satu pemicu mabuk perjalanan.
Mudik bersama anak bisa menciptakan pengalaman baru. Awas perjalanan panjang bisa membuat anak rewel. Simak tips berikut agar perjalanan si kecil nyaman.
Kemacetan di jalan menjadi salah satu tantangan bagi para pemudik. Kondisi ini kerap memicu stres. simak kiat berikut untuk mengatasinya
Bayi memerlukan perhatian ekstra dan kenyamanan selama perjalanan, terutama ketika menggunakan motor yang memiliki kondisi dan kestabilan yang berbeda dengan mobil
Apa saja yang perlu dilakukan agar Lebaran tetap lancar tanpa bantuan ART di rumah? Mari simak kiat berikut.
Dokter spesialis anak lulusan Universitas Padjadjaran dr. Ackni Hartati, Sp.A, M.Kes menyampaikan kiat yang bisa dilakukan orangtua ketika anak sakit saat perjalanan mudik
KEPOLISIAN Daerah (Polda) Jawa Barat (Jabar) memperkirakan bakal terjadi dua kali puncak arus mudik dan balik, saat perayaan hari raya Natal dan Tahun Baru 2024 di wilayah Jabar.
Volume lalu lintas di Cipali pada arus mudik diprediksi meningkat hingga 2,2%
Sejumlah pemangku kepentingan sudah menyatakan siap memberikan kenyamanan dan keamanan masyarakat yang melakukan perjalanan mudik.
Pemudik yang akan melewati ruas tol tersebut diminta menyiapkan kondisi fisik yang prima. Kalau mengantuk silahkan berisirahat di rest area.
Jalur ini menjadi jalur mudik utama ke Tasikmalaya, Ciamis, Banjar, Pangandaran dan sejumlah wilayah di Jawa Tengah
Copyright @ 2025 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved