Headline
Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.
Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.
Kumpulan Berita DPR RI
Jumlah pelanggar protokol kesehatan, yaitu tidak memakai masker lebih dari seratus ribu warga hingga 18 Agustus. Kepala Satpol PP DKI Jakarta menuturkan pihaknya masih terus menjalankan operasi tertib masker (tibmas) selama PSBB transisi.
"Total perorangan yang tidak memakai masker mencapai 101.478 orang," kata Arifin dalam keterangannya, Jakarta, Kamis (20/8).
Ia menerangkan pelanggar masker yang memilih membayar denda sebesar Rp250 ribu ada 11.201 orang, sedangkan yang memilih sanksi kerja sosial ada 90.277 orang.
Baca juga: Anies: Kasus Positif Covid-19 Adalah Kabar Baik
Terkait kegiatan sosial budaya yang dikenakan sanksi, ada 26 tempat yang disegel oleh Satpol PP. Lalu, 37 tempat dikenai denda.
Jumlah denda yang telah dikantongi DKI mencapai miliaran rupiah. Uang tersebut bakal masuk ke kas DKI.
"Rekap total jumlah denda PSBB Transisi per tanggal 18 Agustus sebanyak Rp3.410.010.000," pungkas Arifin. (OL-14)
Dinas Bina Marga sebenarnya sudah mengenal dan mulai menggunakan material beton porus maupun aspal porus yang memiliki kemampuan menyerap air.
Ia mengakui capaian tersebut masih jauh dari ketentuan ideal. Pemerintah Provinsi DKI Jakarta menargetkan porsi RTH Jakarta dapat mencapai 30% pada 2045.
Bapenda telah menelusuri faktor penyebab anjloknya penerimaan BPHTB.
Dalam Peraturan Gubernur (Pergub) Jakarta Nomor 44 Tahun 2025 tentang Penjabaran APBD Tahun Anggaran 2026, anggaran subsidi untuk Transjakarta ditetapkan Rp3,75 triliun.
Masalah tawuran tidak cukup diselesaikan hanya dengan imbauan moral atau nasihat.
Tuhiyat juga menjelaskan gambaran umum Stasiun Harmoni yang akan menjadi salah satu stasiun penting di jalur utara MRT Jakarta. Kelak, Stasiun Harmoni memiliki panjang 252 meter.
Satpol PP Kota Denpasar kembali menggelar aksi penertiban intensif terhadap gelandangan, pengemis (gepeng), pengamen, hingga badut yang kerap beroperasi di persimpangan jalan.
Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) DKI Jakarta memastikan tidak ada penyelenggaraan perayaan Tahun Baru 2026 yang menampilkan kembang api, baik oleh instansi pemerintah maupun swasta.
Jika masih ada pihak swasta yang tak mengindahkan larangan tersebut, Satpol PP akan langsung meminta pelaksanaan peluncuran kembang api disetop.
Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Provinsi DKI Jakarta menertibkan 16 reklame yang dinilai membahayakan keselamatan warga.
Memasuki fase pemulihan (recovery) paling berat, pemerintah daerah terus mengerahkan personel lintas unsur.
Selama sebulan terakhir, tercatat telah terjadi tiga kali benturan antara petugas Satpol PP dengan komunitas PKL terkait larangan berjualan di kawasan tersebut.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved