Headline
Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.
Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.
Kumpulan Berita DPR RI
DEWAN Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa (DK PBB), pada Rabu, mengutuk dengan keras pembunuhan Presiden Haiti Jovenel Moise.
Dalam sebuah pernyataan, anggota dewan menyatakan belasungkawa mereka kepada keluarga Moise dan kepada orang-orang Haiti, dan mendesak untuk segera mengadili para pelaku kejahatan yang keji itu.
Anggota dewan membuat seruan tegas pada semua pemangku kepentingan politik di Haiti untuk menahan diri dari segala tindakan kekerasan dan hasutan untuk melakukan kekerasan.
Baca juga: Mantan Presiden Afsel Menyerahkan Diri untuk Jalani Hukuman Penjara
Mereka juga meminta semua pihak untuk tetap tenang, menahan diri dan menghindari tindakan apa pun yang dapat berkontribusi pada ketidakstabilan lebih lanjut, dan menyatakan dukungan mereka untuk dilakukannya dialog.
Anggota DK PBB menegaskan tekad mereka untuk memantau situasi yang sedang berlangsung di Haiti dan menegaskan kembali pentingnya untuk menghormati supremasi hukum, dan untuk memastikan keamanan semua orang dan operasi PBB. Mereka menyatakan solidaritas mereka yang berkelanjutan dengan orang-orang Haiti. (Xinhua/OL-4)
Rakyat Haiti merayakan kelolosan pertama dalam lebih dari setengah abad.
BADAI Melissa terus menelan korban di kawasan Karibia. Hingga Kamis (30/10), jumlah korban tewas mencapai sedikitnya 49 orang.
Badai Melissa kategori lima menghantam Jamaika dan Haiti, menewaskan puluhan orang sebelum bergerak ke Kuba dan Bahama dengan kekuatan angin hingga 185 km/jam.
Haiti kacau balau: geng Viv Ansanm kuasai Port-au-Prince. Kenali krisis, sejarah, dan tantangan negara Karibia ini!
Pemerintahan Trump akan mencabut status hukum lebih dari 500.000 migran dari Kuba, Haiti, Nikaragua, dan Venezuela yang dilindungi program pembebasan bersyarat era Biden.
Pemerintah Tiongkok sudah mengevakuasi 51 warga negaranya dari Haiti setelah situasi keamanan di negara itu terus memburuk.
UNITED Nations Global Compact merupakan inisiatif PBB yang mendorong perusahaan di seluruh dunia untuk menerapkan praktik bisnis yang bertanggung jawab dan berkelanjutan.
Presiden Donald Trump melontarkan wacana bahwa lembaga barunya, Board of Peace, mungkin akan menggantikan PBB dalam menyelesaikan konflik global.
Pasukan Israel mulai merobohkan markas besar UNRWA di Yerusalem Timur. PBB menyebutnya sebagai pelanggaran hukum internasional yang belum pernah terjadi sebelumnya.
Presiden Prancis Emmanuel Macron resmi menolak undangan Donald Trump untuk bergabung dalam Dewan Perdamaian Gaza. Apa alasan di baliknya?
Pobee menyampaikan kembali keprihatinan mendalam Sekretaris Jenderal PBB Antonio Guterres atas laporan penggunaan kekuatan berlebihan di Iran.
KEDUTAAN Besar Republik Islam Iran di Jakarta, Rabu (14/1), menyampaikan klarifikasi terkait perkembangan unjuk rasa dan kerusuhan yang terjadi dalam demonstrasi Iran.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved