Headline
Utusan AS mengungkapkan Dewan Perdamaian juga akan beroperasi di wilayah selain Gaza.
Utusan AS mengungkapkan Dewan Perdamaian juga akan beroperasi di wilayah selain Gaza.
Kumpulan Berita DPR RI
TIONGKOK, pada Selasa (23/3), geram setelah negara-negara barat menjatuhkan sanksi atas tindakan kerasnya terhadap Muslim Uighur di Xinjiang.
Kelompok hak asasi manusia percaya setidaknya satu juta orang Uighur dan sebagian besar minoritas Muslim lain telah ditahan di kamp-kamp di wilayah barat laut. Tiongkok juga dituduh melakukan sterilisasi pada perempuan secara paksa dan melakukan kerja paksa.
Tiongkok membantah keras tuduhan tersebut dan mengatakan program pelatihan serta skema kerja dan pendidikan yang lebih baik telah membantu memberantas ekstremisme di wilayah tersebut.
Pada Senin, UE, Inggris, dan Kanada memasukkan empat mantan pejabat dan pejabat saat ini ke dalam daftar hitam di wilayah Xinjiang. Washington--yang telah memberikan sanksi kepada dua pejabat tersebut pada Juli 2020--menambahkan dua pejabat lain ke dalam daftar tersebut.
Beijing segera membalas dengan mengumumkan larangan masuk kepada 10 orang Eropa, termasuk lima anggota Parlemen Eropa serta dua badan Uni Eropa dan dua lembaga pemikir.
Kemudian Wakil Menteri Luar Negeri Tiongkok Qin Geng memanggil kepala delegasi Uni Eropa untuk Tiongkok. "Sanksi Uni Eropa terhadap Tiongkok berdasarkan kebohongan dan informasi palsu terkait Xinjiang, tidak konsisten dengan fakta, tidak memiliki dasar hukum, dan tidak masuk akal," kata kementerian luar negeri setelah pertemuan tersebut.
"Tiongkok mendesak pihak Eropa untuk menyadari keseriusan kesalahannya, memperbaikinya, dan menghentikan konfrontasi untuk menghindari kerusakan yang lebih besar pada hubungan Tiongkok-UE," jelasnya. (AFP/OL-14)
AMERIKA Serikat keluar dari Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) per Kamis 22 Januari 2026. Keputusan ini berdasarkan Keputusan Presiden bernomor 14155 yang dirilis pada 20 Januari 2025.
PEMERINTAH Indonesia resmi menyatakan bergabung ke dalam Board of Peace (BoP) atau Dewan Perdamaian Gaza yang diinisiasi oleh Presiden Amerika Serikat, Donald Trump.
HARGA bitcoin (BTC) kembali melemah dan turun ke bawah level psikologis US$90.000 pada perdagangan Rabu (21/1), seiring meningkatnya tensi geopolitik dan aksi jual di pasar aset berisiko.
INTERAKSI Presiden Prabowo Subianto dan Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump mencuri perhatian dalam penandatanganan Board of Peace Charter di Davos, Swiss, Kamis (22/1).
ISU viral mengenai seorang Warga Negara Indonesia (WNI) yang diketahui bergabung menjadi tentara aktif Amerika Serikat memunculkan pertanyaan serius soal hukum kewarganegaraan.
MEMASUKI awal 2026, dunia dikejutkan oleh tindakan unilateral Amerika Serikat yang sangat drastis di kawasan Karibia.
Tiongkok membidik target ekonomi 4,5-5% pada 2026. Fokus beralih ke kualitas pertumbuhan dan stabilitas domestik guna menghindari stagnasi jangka panjang ala Jepang.
MEMASUKI awal 2026, dunia dikejutkan oleh tindakan unilateral Amerika Serikat yang sangat drastis di kawasan Karibia.
Honor meluncurkan Honor 500 Pro Molly edisi ulang tahun ke-20 hasil kolaborasi dengan Pop Mart. Smartphone edisi terbatas ini hadir dengan desain eksklusif, kamera 200MP, dan baterai 8.000mAh.
SEBUAH ledakan hebat mengguncang pabrik baja di wilayah utara Tiongkok pada Minggu (18/1), menewaskan sedikitnya dua orang. Insiden tersebut juga menyebabkan puluhan orang terluka.
Ledakan besar terjadi di pabrik baja Baogang United Steel, Mongolia Dalam, Tiongkok. Dua orang tewas, 84 luka-luka, dan 5 orang masih dinyatakan hilang.
Perdana Menteri Kanada Mark Carney dan Presiden Xi Jinping umumkan kemitraan strategis baru. Upaya Kanada kurangi ketergantungan pada AS di tengah perang tarif Trump.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved