Headline
Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.
Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.
Kumpulan Berita DPR RI
UNTUK memperluas jangkauan pasar global, produsen produk alami Indonesia, Nucleus Farma, membentuk kemitraan strategis dengan Ombumin Sdn Bhd, perusahaan terkemuka di Malaysia. Kolaborasi ini menunjuk Ombumin sebagai distributor resmi produk Nucleus Farma untuk pasar Malaysia dan Singapura.
Dengan memanfaatkan kekayaan alam Indonesia yang melimpah, Nucleus Farma mengolah berbagai bahan alami yang telah terbukti efektif dan aman. Melalui kemitraan ini, konsumen Malaysia dan Singapura kini dapat mengakses produk tersebut.
"Kami sangat antusias dengan kolaborasi ini. Kemitraan dengan Ombumin merupakan langkah strategis untuk memperkenalkan produk-produk alami Indonesia ke pasar internasional yang lebih luas. Kami yakin bahwa produk-produk kami akan diterima dengan baik oleh konsumen di Malaysia dan Singapura," ujar CEO Nucleus Farma, Edward Basilianus.
Darron Tan dari Ombumin menambahkan pihaknya sangat bersemangat untuk memulai perjalanan ini bersama Nucleus Farma yang memiliki visi yang sama tentang dunia yang lebih sehat. Bersama-sama, pihaknya bertujuan merevolusi industri kesehatan alami dengan menghadirkan solusi inovatif dan efektif kepada orang-orang di seluruh dunia.
Kemitraan itu menandai tonggak penting bagi kedua perusahaan. Mereka berusaha untuk meningkatkan kehidupan orang-orang di seluruh dunia melalui kekuatan produk alami. (Z-2)
Agensi Penguatkuasaan Maritim Malaysia (APMM) Zona Maritim Batu Pahat menyita sedikitnya enam ton pasir timah dan menahan tiga WNI yang diduga terlibat dalam aksi tersebut.
Kemenangan ini sekaligus menjadi revans untuk Adnan/Indah setelah takluk dalam pertemuan terakhir menghadapi Goh/Lai di Korea Open 2025 pada September lalu.
Creative Family Award-Art Alive periode 2024/2025 digelar di 28 kota di Indonesia dengan peserta mencapai 32.000 pasangan anak dan orang tua.
Malaysia diperkirakan telah mengalami kerugian hingga RM277 miliar (sekitar Rp1.154 triliun) akibat kejahatan keuangan yang melibatkan pencurian dan kebocoran dana publik.
PERUSAHAAN robotika asal Tiongkok yang berfokus pada embodied intelligence, Agibot, akan memperluas pasar di kawasan Asia-Pasifik sepanjang 2026.
STUDIO animasi asal Malaysia, Monsta Studios kembali dengan film animasi layar lebar terbaru mereka, Papa Zola The Movie. Film ini telah lebih dulu tayang di jaringan bioskop Malaysia.
Harga cokelat melonjak akibat krisis kakao. Startup Prefer hadirkan bubuk cokelat tanpa kakao yang lebih murah 50% dan ramah lingkungan.
Piala ASEAN 2026 diselenggarakan pada Juli sampai Agustus tahun ini dan tidak termasuk dalam FIFA match day.
Piala ASEAN 2026 akan berlangsung di luar agenda FIFA match day, sehingga klub-klub Eropa kemungkinan besar tidak akan melepas para pemain timnas Indonesia.
Indonesia bukan lagi tim yang takut mendominasi penguasaan bola. Dengan "The Herdman Way", Garuda kini memiliki alat tempur yang modern: kecepatan, tekanan tinggi.
Berada satu grup dengan Vietnam selalu menghadirkan tensi tinggi. Sebagai juara bertahan edisi 2024, Vietnam tetap menjadi batu sandungan utama. Namun, bagi Indonesia.
Kerry membantah bahwa proses pengadaan penyewaan terminal BBM melalui mekanisme penunjukan langsung dilakukan tidak sesuai aturan.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved