Headline
RI dan Uni Eropa menyepakati seluruh poin perjanjian
Indonesia memiliki banyak potensi dan kekuatan sebagai daya tawar dalam negosiasi.
Polri mengungkapkan bahwa Kapolda Jambi membutuhkan perawatan khusus atas luka yang diderita akibat pendaratan darurat helikopter di perbukitan Tamiai, Kabupaten Kerinci.
Sebelumnya, Kejaksaan Tinggi DKI menyatakan berkas perkara kasus pencemaran nama baik yang menjerat Haris Azhar dan Fatia Maulidiyanti sebagai tersangka, sudah berstatus lengkap atau P21.
Terbaru, perusahaan startup pengelolaan sampah, Waste for Change, meraih pendanaan serie A senilai US$5 juta atau setara dengan Rp76 miliar.
Adapun Toyota Astra Motor memiliki 15 model mobil listrik dari Lexus dan Toyota, yang terdiri mencakup kendaraan berbasis baterai listrik (BEV) dan teknologi Hybrid Electric Vehicle (HEV).
Para pimpinan lembaga dan para amil zakat perlu menyerap masukan dari umat tentang pemanfaatan dana zakat. Dalam hal ini, bukan hanya mengolah pandangan internal lembaga.
Diketahui, masa kepemimpinan Perry Warjiyo di Bank Indonesia akan berakhir pada Mei 2023. Perry menjabat sebagai Gubernur Bank Sentral sejak 23 Mei 2018.
Bapanas pun sudah menugaskan Perum Bulog untuk melakukan operasi pasar, khususnya untuk meredam gejolak harga beras di sejumlah wilayah.
Melalui proses penelusuran keberadaan pilot Susi Air di wilayah Papua, petugas gabungan mengamankan sejumlah barang bukti, seperti kamera dan ponsel.
Jokowi, sapaan akrabnya, juga mengapresiasi kepengurusan Hipmi periode 2022-2025 yang mengakomodasi perwakilan secara merata dari Sabang sampai Marauke.
Kunjungan Presiden AS Joe Biden yang tidak diumumkan ke media, terjadi beberapa hari jelang peringatan satu tahun invasi Rusia ke Ukraina.
Menkeu Sri Mulyani menjelaskan kerangka ekonomi makro pada 2024 masih dipengaruhi kondisi global. Seperti, ketegangan Rusia-Ukraina yang belum mereda, hingga tingginya inflasi dunia.
Dirinya juga meminta masyarakat, khususnya pekerja rumah tangga, untuk bersabar menunggu, karena DPR memiliki mekanisme untuk pengesahan suatu regulasi.
Hingga saat ini, Indonesia mencatat tiga kasus covid-19 subvarian kraken. Adapun ketiga kasus tersebut memiliki gejala ringan dan sudah dinyatakan sembuh setelah isolasi mandiri.
Setelah tertembak di bagian kepala, sopir berinisial AM langsung dibawa sang majikan berinisial E ke RS Mayapada, Jakarta Selatan, untuk mendapatkan pertolongan.
Kebiasaan buruk itu diperparah dengan rendahnya kesadaran masyarakat untuk melakukan deteksi dini. Apalagi pada stadium awal, kanker kerap tidak menunjukkan gejala khusus.
Heru Budi juga mengingatkan para siswa bahwa kemudahan dalam mengakses informasi dan berita harus disikapi dengan bijak. Apalagi, tantangan yang dihadapi para siswa akan lebih banyak.
Kemenhub mencatat jumlah angkutan feeder LRT Sumsel yang beroperasi hingga saat ini sebanyak 51 unit. Fasilitas angkutan feeder tersebar di tujuh rute perjalanan.
Aksi protes sejumlah warga eks Kampung Bayam ke Balai Kota DKI Jakarta, dikarenakan mereka tidak kunjung mendapat izin untuk menempati hunian baru Kampung Susun Bayam.
Upaya menjaga tingkat inflasi nasional di kisaran 3% plus minus 1% sepanjang 2023, seperti mendorong pertumbuhan ekonomi dan mengendalikan ahrga pangan.
Langkah tersebut diperlukan agar industri sepak bola di Tanah Air memiliki kerangka kerja yang terperinci. Dengan begitu, target dan sasaran menjadi jelas.
Copyright @ 2025 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved