Headline
Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.
Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.
Kumpulan Berita DPR RI
Gubernur Jabar Ridwan Kamil meresmikan Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) Atap Pabrik Danone-AQUA di Mekarsari, Sukabumi, Jabar, secara virtual, bertepatan dengan Zero Emission Day.
Menurut data Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM), penggunaan PLTS atap atau solaruv melonjak tajam dari 351 menjadi 4028 pengguna.
Kerja sama meliputi 4 poin yakni pemasangan PLTS di jawasa UGM, pendirian badan usaha bersama bidang EBT, pembangunan monumen EBT hingga sinergi industri-kampus untuk penelitian EBT
Program itu bertujuan untuk memberikan kemudahan pembiayaan kepemilikan PLTS sekaligus mendorong masyarakat untuk mulai mengadopsi solar panel sebagai alternatif.
"Sudah menjadi budaya global, negara mengurangi energi fosil dan beralih ke energi bersih yang ramah lingkungan."
Apabila pengembangan PLTS atap bertujuan mendorong gaya hidup, sebaiknya mulai digaungkan di daerah dengan pasokan listrik yang tidak berlebih.
Pembangunan PLTS ini berpotensi mengurangi emisi karbon sebesar 126 ribu ton CO2 per tahun.
WMP Grup akan mengaplikasikan infrastruktur solar panel dengan kapasitas 37,7 MWp yang akan rampung pada Q1 2022.
Alih-alih digencarkan di daerah-daerah yang sudah surplus listrik, sebaiknya implementasi PLTS atap digencarkan di wilayah-wilayah yang minim listrik.
KENDALA pengangkatan air dari dalam gua muncul karena daerah tersebut tidak dilewati listrik PLN. Solusi yang bisa diambil adalah menggunakan pembangkit listrik tenaga surya.
Presiden perlu mengoreksi langkah Kementerian ESDM yang sedang menyusun revisi perpres tentang PLTS Atap
Direktur Aneka Energi Baru dan Energi Terbarukan Ditjen EBTKE Kementerian ESDM Chrisnawan Aditya mengatakan prinsip yang dipegang pemerintah sebagai regulator harus imbang.
Danone menargetkan dapat memasang PLTS di seluruh pabrik Danone-Aqua pada 2023.
Perlu diatur agar tidak ada pengusaha yang membonceng Permen ini untuk kepentingan bisnisnya.
Perlu dipastikan kesediaan orang Indonesia menggunakan teknologi ini sudah tinggi atau belum.
Peran pemerintah mengatur tata niaga PLTS Atap yang efektif, implementatif dan berkeadilan
"Kalau kita lihat, solar cell sebenarnya sudah tidak high tech, dapat langsung dipakai. Tinggal dijemur saja ke (sinar) matahari, langsung keluar listrik. Ini sudah umum,"
Muhammad Rudi juga mengatakan, pihaknya mendorong pengurangan emisi karbon di Batam.
Belum lama ini perusahaan yang bergerak dalam produksi baja lapis aluminium seng (galvalume), pabriknya yang berlokasi di Karawang, Jawa Barat.
Pembangunan PLTS Terapung ini nantinya akan dilakukan secara bertahap.
Media Indonesia berusaha menghadirkan foto-foto eksclusive sehingga pembaca dapat melihat kejadian aktual dengan lebih baik
LOAD MORECopyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved