Headline
Menkeu disebut tidak berwenang mengganti pejabat, terutama untuk eselon I dan II.
Menkeu disebut tidak berwenang mengganti pejabat, terutama untuk eselon I dan II.
Kumpulan Berita DPR RI
Mengacu data pemerintah, perputaran uang THR Idulfitri diperkirakan mencapai Rp150 triliun. Dibandingkan PDB 2020, dana putaran THR berkontribusi sebesar 1%.
Saat ini, ibu dari Mahfud MD beserta keluarganya tinggal di Pamekasan, Madura. Mahfud pun menjalankan salat Id di rumah dinasnya, bersama keluarga dan para staf.
Seperti yang dialami sejumlah pedagang bunga tabur di TPU Pondok Ranggon, yang nihil pembeli pada momentum Lebaran tahun ini.
Kedua kubu terlibat bentrokan sengit selama berminggu-minggu di wilayah Afghanistan. Kesepakatan gencatan senjata sudah disetujui Presiden Ashraf Ghani.
Petugas di lapangan dengan dibantu personel TNI-Polri, melakukan penjagaan ketat agar tidak terjadi kerumunan di masa pandemi covid-19.
Apalagi saat pandemi covid-19, menurut Puan penting untuk berbagi kebahagiaan dengan saudara di sekeliling kita. Terutama mereka yang terdampak pandemi.
Kemnaker terus melakukan verifikasi dan validasi terkait aduan THR Lebaran tahun ini. Hingga 12 Mei, tercatat sebanyak 2.205 pengaduan terkait THR.
Menag mengatakan peringatan kali ini terasa istimewa karena berbarengan antara Idul Fitri dan Kenaikan Isa Almasih.
Besok, kebun binatang akan buka pukul 07.00-14.00 WIB. Jumlah pengunjung dibatasi 30% dari kapasitas maksimal.
Setelah melakukan Salat Id, Presiden Jokowi, dari Wisma Bayurini, Istana Kepresidenan Bogor, Jawa Barat, melakukan panggilan video dengan Wapres yang berada di kediamannya di Jakarta.
"Mari kita doakan saudara kita di Palestina, agar diberikan kekuatan, ketabahan dalam melewati masa yang tidak mudah ini."
Sigit mengingatkan masyarakat agar tidak membuat kerumunan. Kegiatan silaturahmi sebaiknya dilakukan secara virtual.
Posko THR 2021 DKI Jakarta sendiri, hingga 12 Mei 2021, telah menerima 111 aduan terkait THR.
Menlu Retno mengungkapkan harapan agar tahun ini menjadi tahun terakhir umat Muslim merayakan Idul Fitri di tengah pandemi.
Anies mengingatkan di situasi saat ini agar masyarakat tidak melakukan mobilitas. Tujuannya agar terlindungi dari virus korona, baik bagi diri sendiri maupun orang lain.
Seperti tahun lalu, Presiden melaksanakan Salat Id secara terbatas di Istana Bogor.
Berdasarkan ketentuan, area yang masuk dalam zona oranye dan merah dilarang menggelar Salat Idul Fitri.
Pada momen lebaran kedua kali di tengah pandemi, semua pihak diminta tetap mengutamakan keselamatan dan kesehatan.
Gus AMI pun mengajak masyarakat untuk semakin memperkuat persaudaraan antarsesama, saling mendoakan, dan mengormati untuk kebaikan bersama.
Gubernur berusia 52 tahun itu sangat berterima kasih dan mengapresiasi masyarakat DKI Jakarta dan sekitarnya yang tidak mudik untuk menahan diri bepergian merayakan Lebaran.
Media Indonesia berusaha menghadirkan foto-foto eksclusive sehingga pembaca dapat melihat kejadian aktual dengan lebih baik
LOAD MORECopyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved