Headline

Taksiran kerugian itu belum yang diderita masyarakat, termasuk para pelaku usaha.

Premium

  • Menakar Efektivitas Komite Eksekutif Otsus Papua

    12/10/2025 22:55

    Pembentukan Komite Eksekutif Percepatan Pembangunan Otonomi Khusus Papua ini diharapkan menjadi langkah baru dalam mempercepat pemerataan pembangunan dan mengatasi kesenjangan di Tanah Papua.

  • Dominasi Politisi dan Birokrat di Kursi Komisaris BUMN

    12/10/2025 00:55

    Dominasi politisi dan birokrat kembali mencuat dalam struktur komisaris perusahaan pelat merah. Riset Transparency International Indonesia mencatat, lebih dari separuh kursi komisaris di BUMN dan anak usahanya diisi oleh kalangan birokrat dan politisi. Kondisi ini dinilai mencerminkan kuatnya praktik patronase politik yang berpotensi menghambat profesionalisme dan kinerja korporasi.

  • Pemangkasan TKD: Daerah Makin Sulit Bernapas

    11/10/2025 00:20

    Dampak pemangkasan mulai terasa di sejumlah provinsi.

  • Cahaya Perdamaian dari Gaza: Menuju Titik Akhir Perang?

    10/10/2025 00:53

    Setelah dua tahun perang mematikan di Jalur Gaza, secercah harapan perdamaian mulai terlihat. Hamas dan Israel Defense Forces menyepakati fase awal rencana damai 20 poin yang digagas Donald Trump, mencakup gencatan senjata, penarikan pasukan dari sebagian besar wilayah Gaza, serta pertukaran sandera dan tahanan. Dunia pun menatap Gaza dengan penuh harap: mungkinkah ini awal dari akhir perang?

  • Tren Nikotin Bergeser: Indonesia Puncaki Pengguna Vape

    08/10/2025 23:40

    Jumlah perokok global menurun, tetapi adiksi nikotin justru bergeser ke rokok elektrik. World Health Organization (WHO) mencatat Indonesia kini menjadi negara dengan persentase pengguna vape tertinggi di dunia, mencapai 25%.

  • Skandal Korupsi PLTU 1 Kalbar: Proyek Strategis Mangkrak

    08/10/2025 13:43

    Proyek strategis ketenagalistrikan kembali tercoreng. Pembangunan PLTU 1 Kalimantan Barat senilai Rp1,35 triliun mangkrak selama satu dekade, sementara negara menderita kerugian hingga Rp1,3 triliun akibat dugaan korupsi berjemaah yang melibatkan sejumlah pejabat dan pengusaha.

  • Shutdown AS 2025: Krisis Anggaran di Era Trump

    07/10/2025 16:02

    Pemerintah Amerika Serikat terpaksa menghentikan sebagian operasionalnya setelah Kongres gagal menyepakati anggaran tahunan, memicu shutdown pertama di era Presiden Donald Trump.

  • Mengurai Akar Perbedaan Data Subsidi LPG 3 Kg

    06/10/2025 00:32

    Pernyataan berbeda antara Kementerian Keuangan dan Kementerian ESDM soal besaran subsidi LPG 3 kg menyoroti perbedaan metode perhitungan antara proyeksi anggaran dan harga riil pasar, yang berpotensi memengaruhi akurasi kebijakan energi pemerintah.

  • Pemuda Minahasa Diduga di Balik Nama Samaran Bjorka

    05/10/2025 13:25

    Nama “Bjorka” selama dua tahun terakhir identik dengan sosok misterius berkemampuan tinggi di dunia maya. Namun, penangkapan WFT, 22, oleh Polda Metro Jaya justru memperlihatkan kontras: pemuda pengangguran, tidak lulus SMK, dan belajar IT secara otodidak.

  • Pemerintah Siapkan Skema Magang Nasional, Libatkan 10 Ribu Perusahaan

    04/10/2025 10:19

    Pemerintah meluncurkan Program Magang Nasional 2025 yang menargetkan 100 ribu lulusan baru untuk memperkuat keterampilan kerja dan menekan pengangguran.

  • Kilang Tua, Risiko Tinggi: Mengapa Dumai Terus Dilanda Kebakaran?

    03/10/2025 00:26

    Kilang RU Dumai menjadi tulang punggung pasokan BBM, LPG, dan petrokimia untuk wilayah Sumatra bagian utara (Sumbagut).

  • Pembangunan Pesantren Jalan, Izin Bangunan Tertinggal

    02/10/2025 00:56

    Ambruknya musala Pondok Pesantren Al Khoziny, Sidoarjo, yang menewaskan tiga santri, menyoroti lemahnya pengawasan terhadap legalitas dan standar konstruksi bangunan pesantren.

  • Tren Kasus Keracunan MBG Tembus Ribuan

    28/9/2025 21:44

    Tren ini memperlihatkan adanya pola lonjakan kasus yang berulang, terutama di bulan-bulan tertentu.

  • Aksi 17 Menit yang Menguras Rp204 Miliar dari Bank

    26/9/2025 23:07

    Dana Rp204 miliar raib secepat kedipan mata—hanya 17 menit. Sindikat bank ini menyaru sebagai satgas, memaksa pejabat cabang, lalu melancarkan pencucian uang kilat lewat rekening penampung dan valas.

  • Jejak Radioaktif Cs-137 di Cikande

    26/9/2025 22:33

    Dari udang beku hingga serpihan logam, jejak Cesium-137 di Cikande menyingkap ancaman senyap radiasi yang mengintai tanpa disadari.

  • Akhir Era Kementerian BUMN? Menakar Dampak dan Risiko

    24/9/2025 23:45

    Pembentukan Danantara memantik wacana penghapusan Kementerian BUMN. Jika benar terjadi, kementerian ini akan “turun status” menjadi badan, sebuah langkah yang diperkirakan mengubah peta pengawasan sekaligus arah bisnis perusahaan pelat merah.

  • Tugas Berat KRK Kembalikan Muruah Polri

    24/9/2025 21:12

    Terdapat 130 masalah aktual di tubuh Korps Bhayangkara. Reformasi Polri harus dimulai dari level pendidikan. Kapolri menegaskan sejumlah program perbaikan dijalankan.

  • Apakah Ekonomi Tumbuh jadi Kunci Ketaatan Bayar Pajak?

    23/9/2025 22:21

    Ada beberapa alasan mengapa pembayar pajak bisa "happy" ketika ekonomi tumbuh.

  • Palestina di Mata Dunia: Siapa Akui, Siapa Tolak?

    22/9/2025 22:57

    Pengakuan sejumlah negara terhadap negara Palestina belum otomatis menjadikan Palestina sebagai anggota penuh PBB karena masih harus melewati Dewan Keamanan yang berisiko menghadapi veto Amerika Serikat.

  • Presiden RI di Panggung PBB: Siapa Bicara Apa

    22/9/2025 00:40

    Dari Soekarno yang berapi-api di podium PBB tahun 1960 hingga SBY yang konsisten mengusung isu perubahan iklim, setiap presiden Indonesia meninggalkan jejak diplomasi yang khas. Tahun ini, Prabowo Subianto bersiap melanjutkan tradisi itu dalam debutnya di Sidang Umum PBB 2025.

Foto Terbaru

Media Indonesia berusaha menghadirkan foto-foto eksclusive sehingga pembaca dapat melihat kejadian aktual dengan lebih baik

LOAD MORE