Headline
Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.
Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.
Kumpulan Berita DPR RI
Presiden Joko Widodo melanjutkan kegiatan kunjungan kerja di Bumi Cenderawasih, Jumat (7/7). Di hari kedua kunjungan kerja ini, Kepala Negara dijadwalkan melakukan pertemuan dengan para pelajar Papua. Kegiatan tersebut diagendakan pada pagi hari.
Setelah itu, Jokowi akan meresmikan Papua Street Carnival yang digelar di area Kantor Gubernur Papua. Papua Street Carnival merupakan ajang yang digagas Pemerintah untuk menampilkan potensi ekonomi kreatif Bumi Cenderawasih. Itu juga merupakan tindak lanjut dari arahan Presiden saat meresmikan Papua Youth Creative Hub binaan Badan Intelijen Negara (BIN) pada pertengahan Maret lalu.
Selepas menunaikan ibadah Salat Jumat, Jokowi juga dijadwalkan meninjau ketersediaan dan harga komoditas pangan di Pasar Pharaa, Kabupaten Jayapura.
Baca juga: Presiden Resmikan Bandara Ewer di Asmat, Papua Selatan
"Di sana, Presiden juga akan menyerahkan bantuan kepada para pedagang," ujar Deputi Bidang Protokol, Pers dan Media Sekretariat Presiden bey Machmudin melalui keterangan resmi, Jumat.
Kemudian, agenda terakhir, masih di Kabupaten Jayapura, Jokowi akan meninjau Waibu Agro Ecotourism. Ia dijadwalkan kembali ke Jakarta selepas agenda tersebut. (Z-11)
Baca juga: Jokowi: PNG Mitra Strategis Indonesia di Pasifik
MICHAEL Sinaga, wartawan Sentana, membuka sejumlah kejanggalan yang ditemui di lapangan terkait persoalan ijazah Jokowi.
Terdapat kejanggalan dalam penelusuran arsip ijazah Presiden ke-7 RI Joko Widodo (Jokowi) yang tidak ditemukan di Universitas Gadjah Mada (UGM) maupun Komisi Pemilihan Umum (KPU) Solo.
PENGAMAT politik dari Citra Institute Efriza, menilai pernyataan Presiden Prabowo Subianto yang meminta kritik sarat makna simbolik.
Pledoi Tom Lembong, tuntutan tujuh tahun penjara yang diajukan JPU merupakan kriminalisasi terhadap kebijakan publik.
SINYAL Presiden ke-7 Joko Widodo (Jokowi) bergabung ke Partai Solidaritas Indonesia (PSI) kian gencar.
PENGAMAT Institute for Security and Strategic Studies (ISESS), Khairul Fahmi menyoroti momen akrab Presiden Prabowo Subianto dengan Perdana Menteri India Narendra Modi.
Selama ini, sektor pertanian di Papua terbebani oleh ongkos pengiriman pupuk yang sangat mahal.
POLRES Mamberamo Raya menangani peristiwa kecelakaan lalu lintas sungai yang terjadi di Sungai Mamberamo dan mengakibatkan tiga orang warga dilaporkan hilang terbawa arus, Jumat (16/1).
Ia menilai tidak adanya kecocokan antara kebijakan pusat dan aspirasi lokal membuat masyarakat merasa diabaikan.
Kondisi ini dipicu oleh aktivitas Bibit Siklon Tropis 91W dan penguatan Monsun Asia yang meningkatkan potensi hujan lebat disertai angin kencang di jalur Jawa, Bali, hingga Nusa Tenggara.
Sepanjang tahun 2025, Kepolisian Daerah Papua mencatat 104 aksi kekerasan yang dilakukan Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB), dengan korban 94 orang meninggal dunia.
Papua merupakan tanah yang sarat dengan nilai-nilai kedamaian
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved