Headline
Diskoneksi antara tren rupiah dan IHSG dipengaruhi kredibilitas kebijakan makro.
Diskoneksi antara tren rupiah dan IHSG dipengaruhi kredibilitas kebijakan makro.
Kumpulan Berita DPR RI
MAHASISWA menjadi salah satu pilar pengawal demokrasi di masa pilkada serentak 2024. Sosialisasi tentang jalannya pilkada yang jujur, adil, dan berlangsung damai menjadi salah satu hal yang harus dilakukan oleh mahasiswa.
Koordinator Kuliah Kerja Nyata (KKN) STAI Nahdlatul Ulama (STAINU), Fari Fattahul Haqi, mengatakan mahasiswa yang sedang pengabdian di desa, turut mengamati secara langsung dan memantau perkembangan sosial media. Dia menjelaskan mahasiswa harus terus menjaga idealismenya dalam proses demokrasi saat Pilgub Jateng.
Dalam diskusi yang dilaksanakan di Posko KKN STAINU Purworejo, Fari memastikan akan ada program sosialisasi selama masa pengabdian masyarakat dalam KKN ini untuk memberikan pemahaman kepada masyarakat untuk menolak cara-cara tidak baik yang terjadi selama Pilkada Serentak 2024.
Mahasiswa KKN Kaliharjo STAINU Purworejo juga akan berkoordinasi dengan Bawaslu dan KPU untuk membuka kanal pelaporan tindak kecurangan Pilkada. Mahasiswa KKN juga akan bergotong royong dengan masyarakat desa dan pemangku kebijakan desa untuk memastikan netralitas dalam Pilkada tetap terjaga.
"Mahasiswa KKN juga tidak akan diam ketika ada pelibatan ASN, TNI dan Polri dalam membantu pemenangan salah satu paslon. Mengingat sudah banyaknya kasus di berbagai daerah banyak Kepala Desa secara terkoordinir telah deklarasi mendukung salah satu paslon," kata Fari, melalui keterangannya, Sabtu (23/11).
“Fenomena saat ini tentu sangat mudah dilihat. Contohnya banyak informasi terkait pengerahan aparat, khususon soal Pilgub Jateng. Hal semacam ini yang harus jadi concern semua pihak untuk terus mengawasi penyimpangan yang terjadi," tambah Fari. (Z-9)
KETUA Mahkamah Konstitusi (MK) Suhartoyo meminta KPU Jawa Tengah (Jateng) untuk mencermati gugatan hasil Pilkada Jateng yang dilayangkan pasangan Andika Perkasa dan Hendrar Prihadi
Hamdan Zoelva Mahkamah Konstitusi (MK) akan menolak gugatan hasil Pilkada Jawa Tengah yang dilayangkan pasangan Andika Perkasa dan Hendrar Prihadi alias Andika-Hendi.
Kubu Andika-Hendi saat menyampaikan materi gugatan terkait hasil Pilgub Jawa Tengah ke MK menyinggung peran Presiden ke-7 Joko Widodo dalam memenangkan pasangan Ahmad Luthfi-Taj Yasin
Ia mengatakan setelah hasil KPU keluar untuk dapat menempuh jalur hukum.
KPU di berbagai daerah di Jawa Tengah mengebut pendistribusian logistik pemilihan umum kepala daerah. Wilayah terjauh dan geografis terberat menjadi prioritas.
Pemuda Muhammadiyah Jawa Tengah menyerukan pemilu kepada daerah yang damai menjelang pemilihan Gubernur Jawa Tengah pada 27 November nanti.
Struktur insentif politik Indonesia yang masih tersentralisasi membuat kompetisi elit nasional tetap berlanjut di level daerah.
Dalam situasi tersebut, kemunculan partai baru justru memunculkan tanda tanya besar soal tujuan pendiriannya.
Pembaruan UU Pemilu merupakan mandat yang telah diberikan pimpinan DPR RI kepada Komisi II untuk dibahas secara mendalam.
Tanpa perubahan mendasar, parlemen berpotensi semakin dikuasai kelompok bermodal besar.
Taufan menyoroti persoalan ambang batas parlemen yang menurutnya menjadi isu penting dan membutuhkan kajian panjang serta komprehensif agar dapat ditentukan metode yang paling tepat.
Perludem menilai rencana DPR membahas terpisah revisi Undang-Undang Pemilu dan Undang-Undang Pilkada kemunduran demokrasi.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved