Headline
Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.
Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.
Kumpulan Berita DPR RI
Partai NasDem memberikan kebebasan kepada Anies Baswedan untuk menentukan pilihan pendampingnya di Pilkada Jakarta.
Ketua DPP Partai NasDem Willy Aditya saat dihubungi, Jumat (26/7) mengatakan komunikasi dengan partai lain dengan duduk bersama akan dilakukan untuk menyampaikan preferensi masing-masing partai.
"Kita serahkan ke Anies jadi kita tidak ikut. Jadi komunikasi sama parpol lain duduk bersama. Kita (NasDem) tidak menawarkan itu hasil dari musyawarah dengan partai lain," jelasnya.
Baca juga : PKS Apresiasi Keputusan NasDem Dukung Anies di Pilgub DKI
Sementara itu Ketua DPP PKB Luluk Nur Hamidah menyebut tingkat elektabilitas Anies yang tinggi membuatnya banyak dilirik partai politik. Sehingga Luluk meyakini kemungkinan terjadinya koalisi besar sangat terbuka lebar.
"Koalisi besar masih sangat mungkin," ucapnya.
Secara internal PKB melirik kader yang juga menteri tenaga kerja Ida Fauziah untuk menjadi cawagub Anies. Namun usul tersebut harus dibicarakan bersama partai pendukung lainnya.
Baca juga : PKB Sambut Baik Keputusan NasDem Usung Anies Baswedan di Pilgub DKI
"Belum ada masih perundingan, masih dihitung, banyak hal jadi pertimbangan
Kalau di internal kami punya Ida Fauziah. Kalau eksternal ya kita tunggu usulan mitra koalisi dan pandangan cagubnya sendiri
Kita kan belum putus siapa saja yang akan jadi rekan koalisi," paparnya. (Z-8)
Pemprov DKI mengalokasikan Rp6,4 triliun untuk subsidi transportasi, air, dan pangan pada 2025 demi menjaga daya beli warga.
Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung berencana menambah fasilitas olahraga di berbagai ruang terbuka hijau (RTH) di Jakarta.
GUBERNUR DKI Jakarta Pramono Anung menyebut pemerintah provinsi DKI Jakarta bersama Forkopimda siap menyelenggarakan perayaan malam tahun baru 2026 di delapan titik
Besaran UMP itu akan mulai berlaku per 1 Januari 2026. UMP Jakarta 2025 atau sebelumnya sebesar Rp5.396.761 dan ada kenaikan sebesar 6,17 persen atau Rp333.115 dibanding tahun ini.
Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung mengaku, kenaikan nilai Upah Minimum Provinsi (UMP) Provinsi DKI Jakarta yang ia tetapkan tidak berada di luar jalur dari landasan regulasi pemerintah
GUBERNUR DKI Jakarta Pramono Anung memastikan penerapan work from anywhere (WFA) untuk aparatur sipil negara (ASN) DKI Jakarta tidak akan mengganggu pelayanan publik
Sebelumnya, ormas Gerakan Rakyat resmi mendeklarasikan tahun ini akan menjadi partai politik ingin Anies Baswedan menjadi Presiden Republik Indonesia.
WAKIL Ketua Umum Partai NasDem Saan Mustopa merespons langkah Partai Gerakan Rakyat yang mengusung Anies Baswedan menjadi calon presiden pada Pilpres 2029.
MANTAN Wakil Presiden Jusuf Kalla, Mantan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan dan Ganjar Pranowo hadir dalam pengukuhan guru besar,Prof. Zainal Arifin Mochtar dan pidatonya soal demokrasi
Founder Gerakan Turun Tangan, Anies Baswedan, menyampaikan gagasan dan pemikirannya di depan seribuan anak muda dalam gelaran Turun Tangan Festival 2025.
Diketahui Anies sebelumnya dalam acara Dialog Kebangsaan di Padang menyatakan bahwa negara tidak boleh salah fokus pada proyek mercusuar yang membebani rakyat.
Jebolnya tanggul baswedan membuat permukiman warga di sekitar Jati Padang, Pasar Minggu, mengalami banjir hingga mencapai 1 meter.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved