Headline
Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.
Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.
Kumpulan Berita DPR RI
SEJUMLAH pedagang beras di Pasar Pagi, Kota Cirebon, Jawa Barat tidak lagi menjual beras premium. Hal ini terjadi setelah harga beras terus naik seiring dengan panen yang belum terjadi.
Berdasarkan pantauan di Pasar Pagi, Kota Cirebon, harga beras termurah saat ini sebesar Rp 11.200 per kilogram. Sedangkan harga beras kualitas sedang saat ini dijual Rp12 ribu per kilogram. "Untuk beras premium, saya tidak jual lagi,� tutur Entin, 55, seorang penjual beras di pasar tersebut, Kamis (12/1).
Dijelaskan Entin, harga beras terus naik usai Natal 2022. "Kenaikannya sebenarnya tidak banyak, hanya Rp 100. Tapi setiap hari," tuturnya.
Hingga akhirnya beras kualitas sedang saat ini harganya menjadi harga beras kualitas premium. Akhirnya Entin memutuskan untuk tidak lagi menjual beras premium karena jarang pelangganya yang membelinya.
Pedagang lainnya, Abdullah, 52, juga mengaku tidak lagi menjual beras premium. "Sejak harga beras naik, yang beli beras premium sedikit. Daripada tidak laku, saya hanya menjual beras kualitas sedang ke bawah," ungkapnya. (OL-15)
Adapun total bantuan yang telah disalurkan mencapai sekitar 353,5 ribu ton beras dan 70,7 juta liter minyak goreng.
DI tengah klaim Presiden Prabowo Subianto tentang swasembada beras, harga beras premium di sejumlah pasar tradisional di Priangan Timur justru merangkak naik.
MENTERI Pertanian Andi Amran Sulaiman menyampaikan Indonesia hampir dipastikan dapat melakukan ekspor beras tahun ini.
BADAN Pangan Nasional (Bapanas) mengungkapkan bahwa surplus beras nasional melonjak signifikan hingga 243,2% dalam kurun empat tahun terakhir.
Ketua Bidang Lingkungan Hidup dan Kehutanan PP Kesatuan Aksi Mahasiswa Muslim Indonesia (KAMMI), Aulia Furqon, menyampaikan apresiasi atas capaian swasembada beras 2025.
KEBERHASILAN swasembada pangan di Kabupaten Lamongan, Jawa Timur, merupakan kerja seluruh petani Lamongan.
Beberapa komoditas pangan seperti cabai dan sayur justru mengalami penurunan harga dalam beberapa waktu terakhir.
Selain itu, cabai merah turun Rp3.816 menjadi Rp52.184/kg, bawang merah turun Rp833 menjadi Rp43.484/kg, serta bawang daun turun Rp630 menjadi Rp8.700/kg.
Adapun total bantuan yang telah disalurkan mencapai sekitar 353,5 ribu ton beras dan 70,7 juta liter minyak goreng.
Harga cabai rawit dan telur di Pasar Gedhe Klaten turun hari ini 13 Januari 2026. Cek daftar lengkap harga sembako terbaru jelang Ramadan.
Harga bahan kebutuhan pokok masyarakat di Kabupaten Klaten, Jawa Tengah, kembali normal sementara, pasokan maupun stok aman dan lancar menjelang Ramadan.
Harga sejumlah komoditas pangan di Pasar Gedhe Klaten, Jawa Tengah, terpantau mulai stabil dan cenderung menurun, paling signifikan terjadi pada komoditas cabai dan telur ayam.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved