Headline
Pemerintah tegaskan KPK pakai aturan sendiri.
SEDIKITNYA, 235 pemudik asal Jawa, Bali, dan Nusa Tenggara Barat, tiba di Labuan Bajo Manggarai Barat, Nusa Tenggara Timur.
Mereka tiba di Pelabuhan Labuan Bajo menggunakan kapal feri KM Cakalang.
Baca juga: Suasana Haru di Pelepasan Napi di Lembata
Setiba di pelabuhan, mereka berbaris untuk diperiksa menggunakan rapid test dan alat pengukur suhu tubuh. Tidak ada penumpang yang menunjukkan gejala mengidap virus korona (covid-19).
Baca juga: Rapat belum Video Call, Bupati Taput: Belum Semua Kades Bisa
Kepala Karantina Kesehatan Pelabuhan Labuan Bajo Marsel Elias, Sabtu (4/4), menungkapkan pemeriksaan itu rutin dilakukan untuk setiap penumpang kapal yang masuk ke Labuan Bajo.
Para penumpang diperiksa kesehatannya kemudian mengisi formulir data diri lengkap baru bisa meninggalkan dermaga.
"Sejauh ini belum ada satupun pasien dengan gejala yang mengarah ke virus itu. Semuanya normal dan sehat," ujar Marsel. (X-15)
KAWASAN Pelabuhan Labuan Bajo kian bersolek. Wilayah tersebut kini mulai mengubah rupanya menjadi salah satu destinasi wisata.
BANDARA El Tari Kupang, Nusa Tenggara Timur membuka rute penerbangan baru dari menuju Bandara Komodo di Labuan Bajo, Kabupaten Manggarai Barat.
Mawatu Resort, anak perusahaan Vasanta Group, secara resmi mengumumkan kemitraan strategis dengan Cinema XXI untuk menghadirkan bioskop pertama di Pulau Flores.
KECELAKAAN kapal wisata kembali terjadi di perairan Taman Nasional Komodo, Labuan Bajo, Nusa Tenggara Timur (NTT). Kali ini, kapal wisata Angin Mamiri dihantam gelombang tinggi.
Jelajahi Manta Point Labuan Bajo, spot menyelam terbaik untuk bertemu pari manta. Temukan tips, lokasi, dan pengalaman seru di sini!
KETUA Umum Partai NasDem Surya Paloh berkunjung ke Labuan Bajo, Manggarai Barat, Nusa Tenggara Timur (NTT), Selasa (6/5) siang.
Nimbus berada pada kategori VUM, artinya sedang diamati karena lonjakan kasus di beberapa wilayah, namun belum menunjukkan bukti membahayakan secara signifikan.
KEPALA Dinas Kesehatan Provinsi Sulawesi Selatan Ishaq Iskanda, Sabtu (21/6) mengatakan Tim Terpadu Dinas Kesehatan Sulawesi Selatan (Sulsel) menemukan satu kasus suspek Covid-19.
Peneliti temukan antibodi mini dari llama yang efektif melawan berbagai varian SARS-CoV, termasuk Covid-19.
HASIL swab antigen 11 jemaah Haji yang mengalami sakit pada saat tiba di Asrama Haji Sukolilo Surabaya, menunjukkan hasil negatif covid-19
jemaah haji Indonesia untuk meningkatkan kewaspadaan terhadap gejala penyakit pascahaji. Terlebih, saat ini ada kenaikan kasus Covid-19.
Untuk mewaspadai penyebaran covid-19, bagi jamaah yang sedang batuk-pilek sejak di Tanah Suci hingga pulang ke Indonesia, jangan lupa pakai masker.
Copyright @ 2025 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved