Headline
Sebagian besar pemandu di Gunung Rinjadi belum besertifikat.
Sebagian besar pemandu di Gunung Rinjadi belum besertifikat.
SELURUH pejabat di lingkup Kantor Wilayah (kanwil) Kementerian Hukum dan HAM DKI Jakarta diingatkan untuk meningkatkan kinerja serta memberikan inovasi pelayanan imigrasi kepada masyarakat.
Hal itu disampaikan Kepala Kanwil Kementerian Hukum dan HAM DKI Jakarta Andika Dwi Prasetya, melalui keterangannya, Sabtu (1/6).
Andika mengatakan bahwa seluruh pejabat harus bisa menjaga integrasi loyalitas dalam pelaksanaan tugas dan fungsi. Pun dalam bekerja di Kemenkum dan HAM harus memiliiki dedikasi yang tinggi, profesionalisme, dan integritas.
Baca juga : 125 Penghuni di Pusat Grosir Metro Tanah Abang Terima Sertifikat Hak Milik
“Saya berharap yang baru dilantik langsung bisa memacu kerja di kantor yang baru, baik kinerja pribadi dan unit kerja maupun organisasi,” ucap Andika di sela acara pelantikan belasan pejabat di wilayah Kanwil Jakarta.
Sementara itu, Kepala Kantor Imigrasi Kelas 1 Non TPI Jakarta Pusat Ronald Arman Abdullah, yang baru dilantik menggantikan Fahrul Novry Azman, berkomitmen untuk memberikan pelayanan yang optimal kepada masyarakat.
“Saya juga akan memperkuat sinergitas bersama dengan pihak-pihak terkait. Begitu juga kebijakan yang telah disusun dan direncanakan dengan baik oleh pejabat sebelumnnya akan dilanjutkan,” tandas mantan Atase Imigrasi di Kedutaan Besar
Republik Indonesia (KBRI) Den Haag tersebut. (J-2)
AKSI unjuk rasa tolak RUU ODOL yang berlangsung di kawasan Merdeka Selatan, Jakarta Pusat (Jakpus), pada Rabu (2/7), berujung ditangkapnya enam orang.
KEGIATAN ekonomi seperti pengembangan properti, hingga penyelenggaraan pameran skala besar disebut membuat Kemayoran, Jakarta Pusat, menjadi kawasan dengan iklim investasi kondusif.
FR merupakan pelaku kambuhan yang sudah melakukan aksi jambret sebanyak empat kali di Jakarta.
Patroli akan terus digelar secara rutin, sebagai bentuk kehadiran polisi untuk memberikan rasa aman kepada masyarakat.
Kelima pemuda terduga pelaku tawur bersenjata tajam diringkus oleh Tim Patroli Perintis Presisi Sat Samapta Polres Metro Jakarta Pusat di kawasan Jl. Bonang, Menteng, Jakarta Pusat.
pengamanan ini dilakukan oleh Tim Patroli Presisi Samapta dalam rangka patroli kewilayahan untuk mencegah aksi tawuran.
Pakar mengatakan perbaikan arus lalu lintas di Jakarta bisa dilakukan tanpa harus menggelontorkan anggaran miliaran rupiah untuk sistem baru.
RIBUAN warga antusias memadati Taman Lapangan Banteng, Jakarta Pusat, dalam perayaan malam puncak Hari Ulang Tahun (HUT) ke-498 DKI Jakarta, Minggu (22/6).
Program BPJS hewan diperuntukkan bagi pemilik hewan yang taraf ekonominya kurang mampu.
Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung Wibowo menyatakan kesiapannya untuk berkolaborasi dengan Pemerintah Provinsi Jawa Barat (Jabar) untuk memperbaiki Parung Panjang.
Sebanyak 29 RT di Kelurahan Petogogan, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, terendam banjir pada Rabu (18/6) dini hari.
WAKIL Gubernur (Wagub) DKI Jakarta Rano Karno melakukan kunjungan ke Bali bertemu Gubernur Bali Wayan Koster di Rumah Jabatan Jayasabha, Denpasar, Jumat sore (13/6) membahas kerja sama subway
Copyright @ 2025 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved