Headline
Koruptor mestinya dihukum seberat-beratnya.
Transisi lingkungan, transisi perilaku, dan transisi teknologi memudahkan orang berperilaku yang berisiko.
POLITIKUS Partai Gerindra Prabowo Soenirman menilai anggota DPR RI Dedi Mulyadi sebaiknya jangan hanya menantang Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan untuk menggelontorkan dana untuk mereboisasi kawasan Gunung Mas, Kabupaten Bogor.
Ia menilai, reboisasi untuk menghijaukan kembali kawasan Gunung Mas yang telah menggundul juga menjadi tanggung jawab pemerintah pusat.
Bencana banjir memang berpotensi terjadi di Jakarta jika kawasan hutan di Gunung Mas gundul. Namun, karena sudah melalui batas wilayah, penyelesaiannya pun harus ada turut campur dari pemerintah pusat seperti dalam hal pendanaan reboisasi tersebut
"Iya pada dasarnya menyangkut tanggung jawab bersama, bukan hanya DKI" kata Prabowo saat dihubungi Media Indonesia, Kamis (21/1).
Anggota DPRD DKI itu mengungkapkan usul untuk mereboisasi kawasan hutan di Gunung Mas merupakan hal yang positif.
Akan tetapi, Prabowo memberikan catatan agar ketika dilaksanakan nantinya harus ada kejelasan lahan yang hendak direboisasi.
"Pada dasarnya saran tersebut bisa diterima dengan catatan lahan yang mau ditanamin harus jelas dulu karena menyangkut tanggung jawab keuangan negara," ungkapnya.
Sebelumnya, Wakil Ketua IV DPR Dedi Mulyadi menantang Gubernur DKI Anies Baswedan untuk menganggarkan dana Rp 1 triliun demi reboisasi kawasan hutan di Bogor dan sekitarnya. Reboisasi tersebut penting demi mencegah banjir yang ujung-ujungnya merugikan warga Jakarta. Dedi menjelaskan, banjir di kawasan Gunung Mas, kawasan Puncak, Kabupaten Bogor, itu karena salah satunya akibat hutan menipis. (OL-13)
Baca Juga: Banjir Bandang Landa Gunung Mas Puncak
Pemkab Tasikmalaya sudah menetapkan status tanggap darurat selama 14 hari mulai Senin (30/6) hingga Minggu (14/7) di Kecamatan Taraju dan Kecamatan Salawu.
Akibat bencana, satu warga ditemukan meninggal dan dua orang masih dalam pencarian.
Peristiwa pada Minggu (29/6) sekitar pukul 15.00 WIB itu mengakibatkan dua orang petani bernama Acu, 60, dan Amin, 50, warga Ciomas, masih tertimbun.
“Tim gabungan sudah menyingkirkan semua material yang menutup jalan di Ampelgading. Kini sudah dibuka kembali,”
Ekskavator juga diturunkan lantaran tanah yang menimbun jalan cukup dalam hingga tiang kabel roboh
Camat Salawu, Nandang Haryana mengatakan, hujan deras yang terjadi sejak malam hingga pagi menyebabkan tebing setinggi 20 meter longsor menutup jalan alternatif
Jika PPP ingin kembali eksis, sudah sewajarnya harus membuka diri dengan merangkul semua pihak
ANIES Baswedan turut menjadi salah satu tokoh ternama yang melayat Ibrahim Sjarief Assegaf. Sosok Ibrahim, suami Najwa Shihab meninggal dunia pada Selasa, (20/5) siang.
KABAR Ibrahim Sjarief Asegaf, suami Najwa Shihab meninggal dunia, menjadi perhatian banyak kalangan. Beberapa tokoh ikut melayat seperti Basuki Tjahaja Purnama dan Anies Baswedan.
Cari tahu partai politik Anies Baswedan! Telusuri perjalanan karir politiknya, dari akademisi hingga tokoh publik. Informasi lengkap dan relevan di sini!
Kisah cinta masa muda Anies Baswedan akan segera diangkat ke layar lebar lewat film bertajuk Senyum Manies Love Story.
Cari tahu partai politik yang menaungi Anies Baswedan! Temukan fakta menarik dan perjalanan politiknya di sini.
Copyright @ 2025 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved