Headline
PERADABAN tidak pernah tumbuh di ruang hampa. Ia dibangun oleh gagasan, dirawat oleh nilai, dan dijaga oleh nalar.
PERADABAN tidak pernah tumbuh di ruang hampa. Ia dibangun oleh gagasan, dirawat oleh nilai, dan dijaga oleh nalar.
Kumpulan Berita DPR RI
DILANTIKNYA Marullah Matali sebagai Sekretaris Daerah (Sekda) DKI Jakarta diharapkan dapat membangun jalinan komunikasi antareksekutif dengan legislatif yang sudah baik selama ini menjadi lebih baik lagi.
Hal ini diutarakan Ketua dan Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta, Prasetyo Edi Marsudi dan Abdurrahman Suhaimi, saat menghadiri acara pelantikan Marullah Matali sebagai Sekretaris Daerah (Sekda) di Balai Agung, Senin (18/1) sore.
"Selamat atas dilantiknya Pak Marullah Matali. Jalin komunikasi dengan legislatif yang baik. Yang sudah baik dibuat lebih baik," ujar Ketua DPRD DKI Jakarta, Prasetio Edi Marsudi.
Pria yang akrab disapa Pras ini mengingatkan, sebagai Sekda Marullah memiliki amanat yang cukup besar, terutama dalam mengkoordinasikan kinerja SKPD di masa pandemi Covid-19 saat ini.
Pendapat senada diucapkan Wakil Ketua DPRD DKI, Abdurrahman Suhaimi. Ia berharap, Marullah bekerja keras membantu Gubernur dan Wakil Gubernur mewujudkan Jakarta yang lebih maju dan sejahtera.
Sebagai Sekda, lanjut Suhaimi, Marullah juga harus bisa berkoordinasi dengan legislatif maupun unsur lainnya dalam upaya bersama membangun Jakarta.
"Komunikasi dengan legislatif dan stakeholder lainnya harus dijalin lebih baik lagi," tandasnya. (Hld/OL-09)
Pelibatan Mabes Polri diperlukan untuk menguji transparansi penanganan kasus yang selama ini bergulir di Polda Sulteng.
DOSEN Departemen Politik dan Pemerintahan Fisipol UGM, Dr. Mada Sukmajati menilai, argumen Pilkada melalui DPRD atau Pilkada tidak langsung masih perlu didukung data ilmiah.
WAKIL Ketua DPR RI, Sufmi Dasco Ahmad, menegaskan bahwa DPR RI bersama Pemerintah telah sepakat tidak melakukan revisi UU Pilkada, Pilkada tetap langsung tak melalui DPRD.
PKS tidak terjebak dalam logika biner antara pilkada langsung atau tidak langsung, melainkan mendorong adanya evaluasi yang berbasis data.
PDI Perjuangan berupaya menekan biaya politik melalui semangat gotong royong dan aturan internal partai.
Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto, menegaskan sikap partainya yang menolak wacana pemilihan kepala daerah (Pilkada) melalui Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD).
Rano menjelaskan bahwa Jakarta membutuhkan kebijakan yang mampu menyatukan aspek pencegahan, pemberantasan, penanganan, serta rehabilitasi.
Kendala utama berada pada pengadaan tanah, baik melalui pembelian maupun pembebasan lahan, yang kerap berbenturan dengan realitas sosial dan ekonomi kota padat.
Fokus penataan tidak hanya menyentuh aspek estetika visual, tetapi juga penguatan fungsi infrastruktur dasar.
Lebih lanjut Pramono merinci, jumlah anggaran Rp100 miliar bukan hanya dikeluarkan untuk pembongkaran tiang saja.
Seharusnya, lanjut Bun, Pemprov DKI siap siaga sejak awal. Termasuk apel siaga dan persiapan teknis lainnya.
SEBANYAK 109 tiang monorel di Jalan Rasuna Said, Jakarta akan dibongkar. Dinas Bina Marga DKI Jakarta berharap pembongkaran tiang monorel itu dapat memecah kemacetan.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved