Headline
Utusan AS mengungkapkan Dewan Perdamaian juga akan beroperasi di wilayah selain Gaza.
Utusan AS mengungkapkan Dewan Perdamaian juga akan beroperasi di wilayah selain Gaza.
Kumpulan Berita DPR RI
UTUSAN Tetap Libanon untuk PBB di Jenewa Salim Baddoura mengatakan Israel sepertinya tidak ingin membuat kompromi untuk menyelesaikan konflik di Libanon. Padahal, ada banyak opsi yang bisa dibahas untuk menghentikan konflik tersebut.
"Banyak pilihan yang sedang dibahas, dan kami sedang mendekati upaya diplomatik secara terbuka dan konstruktif. Namun, Israel tampaknya tidak mau berkompromi saat ini," ujar Salim dalam wawancara dengan RIA Novosti.
Padahal, kata Salim, ada aktivitas diplomatik yangmelibatkan beberapa pemimpin politik dan utusan diplomatik karena terdapat kekhawatiran nyata mengenai meningkatnya kerusakan dan jatuhnya korban sipil, serta kemungkinan meluasnya perang.
"Mereka mengabaikan komitmen internasional mereka, khususnya kepada rakyat Palestina, dengan memulai kebakaran di mana-mana dan menebar kematian serta kehancuran di mana-mana. Ini tidak bisa berlangsung selamanya," tegas dia.
Sejak 1 Oktober, Israel melancarkan operasi darat di selatan Libanon dengan dalih menyasar pasukan Hizbullah dan terus melakukan serangan udara di negara tetangga itu.
Meskipun mengalami kerugian, termasuk pada staf komando, Hizbullah tetap melancarkan pertempuran darat dan tidak berhenti menembakkan roket ke wilayah Israel.
Sebanyak 2.600 orang tewas, termasuk para pemimpin Hizbullah dan lebih dari satu juta orang mengungsi.
Israel menyatakan tujuan utama serangan ke Libanon adalah untuk menciptakan kondisi agar 60 ribu penduduk di utara yang dievakuasi setelah pengeboman Hizbullah sejak setahun lalu dapat kembali. (Sputnik/Ant/P-3)
AS tidak lagi melihat PBB sebagai pilar stabilitas global, melainkan sebagai beban yang menghalangi dominasi unilateral Washington.
UNITED Nations Global Compact merupakan inisiatif PBB yang mendorong perusahaan di seluruh dunia untuk menerapkan praktik bisnis yang bertanggung jawab dan berkelanjutan.
Presiden Donald Trump melontarkan wacana bahwa lembaga barunya, Board of Peace, mungkin akan menggantikan PBB dalam menyelesaikan konflik global.
Pasukan Israel mulai merobohkan markas besar UNRWA di Yerusalem Timur. PBB menyebutnya sebagai pelanggaran hukum internasional yang belum pernah terjadi sebelumnya.
Presiden Prancis Emmanuel Macron resmi menolak undangan Donald Trump untuk bergabung dalam Dewan Perdamaian Gaza. Apa alasan di baliknya?
Pobee menyampaikan kembali keprihatinan mendalam Sekretaris Jenderal PBB Antonio Guterres atas laporan penggunaan kekuatan berlebihan di Iran.
Ia menilai kondisi kemanusiaan menunjukkan perbaikan seiring derasnya bantuan yang mulai masuk ke wilayah konflik.
Pasukan Israel mulai merobohkan markas besar UNRWA di Yerusalem Timur. PBB menyebutnya sebagai pelanggaran hukum internasional yang belum pernah terjadi sebelumnya.
ORGANISASI nonpemerintah hak asasi manusia Arab mengajukan permohonan agar Inggris menjatuhkan sanksi terhadap Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu.
SETIDAKNYA 84 tahanan Palestina meninggal di penjara-penjara Israel sejak Oktober 2023 setelah mengalami penyiksaan sistematis.
EMIRAT Arab menjadi salah satu negara pertama yang secara terbuka berkomitmen pada Dewan Perdamaian Presiden Donald Trump pada Selasa (20/1).
ISRAEL memindahkan blok-blok yang seharusnya menandai garis kendali pascagencatan senjata lebih jauh ke dalam Jalur Gaza. Ini menimbulkan kebingungan di kalangan Palestina.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved