Headline
Utusan AS mengungkapkan Dewan Perdamaian juga akan beroperasi di wilayah selain Gaza.
Utusan AS mengungkapkan Dewan Perdamaian juga akan beroperasi di wilayah selain Gaza.
Kumpulan Berita DPR RI
PROTES meletus di Iran setelah pemerintah secara tak terduga mengumumkan penjatahan bensin dan menaikkan harganya. Setidaknya dua orang dilaporkan tewas. Harga bensin naik 50% pada Jumat (15/11/2019), karena subsidi untuk bensin berkurang.
Iran sudah menderita secara ekonomi karena sanksi keras yang dijatuhkan Amerika Serikat setelah Washington memutuskan untuk menarik diri dari kesepakatan nuklir Iran 2015.
Satu orang terbunuh dalam protes di pusat kota Sirjan. Kantor berita Iran, IRNA mengatakan ada bentrokan dengan polisi ketika para pemrotes menyerang gudang penyimpanan bahan bakar pada Jumat lalu dan mencoba untuk membakarnya. Beberapa orang lagi terluka dalam insiden itu. Seorang pengunjuk rasa lainnya juga tewas di kota Behbahan.
Kota-kota lain juga terpengaruh unjuk rasa termasuk ibu kota, Teheran, Kermanshah, Isfahan, Tabriz, Karadj, Shiraz, Yazd, Boushehr, dan Sari.
Di beberapa kota, puluhan pengendara yang marah memblokade jalan dengan mematikan mesin mobil atau meninggalkan kendaraan dalam kemacetan.
Pengunjuk rasa memprotes keputusan pihak berwenang untuk menjatah dan meningkatkan harga bensin setidaknya 50%, sebagai bagian dari upaya untuk mengimbangi efek sanksi AS yang melumpuhkan. Kepala Organisasi Perencanaan dan Anggaran Iran, Mohammad Baqer Nobakht, mengatakan mulai bulan ini, 18 juta keluarga akan mendapat tambahan uang tunai sebagai akibat dari kenaikan harga.
baca juga: Venesia Hadapi Banjir Besar
Presiden Hassan Rouhani mengatakan pada Sabtu (16/11/2019), bahwa 75% warga Iran saat ini di bawah tekana. Pemberian uang tambahan akibat kenaikan harga bensin akan diberikan langsung, tanpa melalui bendahara. (BBC/OL-3)
WAKIL Menteri ESDM periode 2016-2019 Arcandra Tahar mengatakan, Indonesia tetap memerlukan impor kilang dan BBM pada 2018, karena produksi dalam negeri belum mencukupi kebutuhan kilang.
Untuk itu Imron meminta Pertamina agar terus meningkatkan kinerja, melalui lifting yang terus meningkat diharapkan bisa mendukung upaya ketahanan energi nasional.
Di Provinsi Aceh, dari total 156 SPBU, sebanyak 151 SPBU atau sekitar 97% telah kembali beroperasi.
Anggapan bahwa mengisi bensin di siang hari mendapatkan volume lebih sedikit ketimbang di malam hari memang memiliki landasan ilmiah, namun dampaknya tidaklah signifikan.
Pada periode libur panjang dan musim perayaan, masyarakat cenderung beralih menggunakan BBM berkualitas demi menjaga performa kendaraan selama perjalanan jarak jauh.
Dari Stasiun Labuan di Kota Medan, setiap harinya dialirkan setidaknya 1.020 kilo liter BBM jenis Pertamax, Pertalite, dan Bio Solar menuju Siantar.
BANK sentral Iran tampaknya menggunakan sejumlah besar mata uang kripto yang didukung oleh politikus Inggris, Nigel Farage, yaitu stablecoin Tether.
EKOSISTEM aset digital Iran melampaui angka US$7,78 miliar atau sekitar Rp132 triliun pada 2025. Ini tumbuh lebih cepat dibandingkan tahun sebelumnya.
DI tengah rezim Iran yang semakin terdesak, menghadapi tekanan luar biasa baik dari dalam maupun luar negeri, mata uang kripto muncul sebagai alternatif keuangan bagi banyak warganya.
UNTUK kesekian kalinya, Republik Islam Iran tidak ciut nyali menghadapi gertakan negara-negara Barat, terutama Amerika.
Presiden AS Donald Trump menolak memberikan kepastian terkait langkah militer terhadap Iran di tengah meningkatnya ketegangan kedua negara.
Memang realisme politik Trump untuk menahan kemerosotan AS merupakan preseden yang mengancam tatanan internasional.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved