Headline
Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.
Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.
Kumpulan Berita DPR RI
LOS Angeles akhirnya memiliki museum film. Ibu kota perfilman dunia itu memiliki museum untuk segala hal mulai dari sejarah hingga selfie namun tidak yang khusus untuk layar perak.
Setelah tertunda selama puluhan tahun, Academy Museum of Motion Pictures akan resmi dibuka pada pekan depan.
"Sudah saatnya Los Angeles memiliki museum film," ujar aktor Tom Hanks yang ditunjuk sebagai wali museum.
Baca juga: Agen Rahasia James Bond Berkolaborasi dengan Adidas
"Kita menyadari bahwa film dibuat di berbagai penjuru dunia dan kota lain telah memiliki museum perfilman. Namun, tidak ada tempat seperti Los Angeles, yang telah menghasilkan banyak film," lanjutnya.
Museum, yang dikelola oleh the Motion Picture Acedemy, lembaga yang memberikan penghargaan Piala Oscar, akan menjadi museum film terbesar di Amerika Utara.
Museum itu dibangun dengan dana sebesar US$390 juta yang didapatkan dari berbagai lembaga perfilman, termasuk Dinsey, Warner, dan Netflix.
Museum itu didesain oleh arsitek kenamaan Renzo Piano. Piano mengalihfungsikan sebuah departemen store dari 1930-an menjadi galeri utama museum itu. (AFP/OL-1)
Berbeda dengan Legaly Blonde yang berlatar dunia hukum dan universitas, serial Elle akan membawa penonton kembali ke masa SMA.
Megan Domani mengungkapkan bahwa peran Annisa memberikan tantangan tersendiri, terutama dari sisi pendalaman karakter yang memiliki latar belakang keluarga yang kompleks.
Revalina S Temat membagikan pengalamannya menghadapi tuntutan peran yang menguras energi di film Tuhan, Benarkah Kau Mendengarku?
Bukan sekadar drama rumah tangga biasa, film Tuhan, Benarkah Kau Mendengarku? dirancang sebagai sebuah eksplorasi spiritual dan perjalanan batin seorang perempuan.
Beby mengungkap cerita dalam film Tolong Saya! (Dowajuseyo) lahir dari kejadian mistis yang ia alami saat menjalani kehidupan sebagai mahasiswa Indonesia di Korsel.
Gina S Noer memaparkan bahwa film Esok Tanpa Ibu bukan sekadar cerita tentang teknologi, melainkan sebuah eksplorasi mengenai relasi kompleks antara AI, sosok ibu, dan lingkungan hidup.
KEBIJAKAN kenaikan harga tiket masuk Museum Nasional Indonesia mendapat kritikan tajam Sejarawan Fakultas Ilmu Budaya (FIB) Universitas Airlangga (UNAIR), Edy Budi Santoso.
Ketiga destinasi wisata sejarah tersebut adalah Museum Seni Rupa dan Keramik, Museum Wayang, serta Museum Tekstil.
Selama pengelola museum masih menerima dana dari APBN, masyarakat tidak seharusnya dibebani biaya tinggi untuk mengakses fasilitas negara.
Kenaikan tarif Museum Nasional dari sebelumnya yang sebesar Rp25.000 merupakan langkah krusial untuk memenuhi standar pemeliharaan internasional.
Sebagai lembaga yang dikelola pemerintah, Museum Nasional mengemban tanggung jawab moral untuk mempermudah akses pendidikan bagi warga negara.
Fosil legendaris Homo erectus atau yang dikenal luas sebagai Java Man kini telah resmi dipamerkan untuk publik di Museum Nasional Indonesia, Jakarta.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved