Headline
Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.
Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.
Kumpulan Berita DPR RI
PT JIEP berhasil mencatatkan skor 97,6 pada proses monitoring dan evaluasi Keterbukaan Informasi Publik yang diselenggarakan oleh Komisi Informasi Provinsi DKI Jakarta.
Wapres Gibran menghadiri perayaan Natal di Gereja GKPI Resort Pearaja, Kecamatan Tarutung, sekaligus menyampaikan pesan kepedulian pemerintah terhadap korban bencana alam.
Pemerintah Kabupaten Bandung, meresmikan Gerakan Tanami Halaman (Gertaman). Program inovatif ini bertujuan untuk memperkuat kemandirian dan ketahanan pangan berbasis keluarga.
KAI Logistik (Kalog) melalui layanan bisnis ritel Kalog Express siap menghadapi lonjakan permintaan pengiriman sepeda motor pada Natal dan Tahun Baru.
Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Jawa Timur melakukan peninjauan ke sejumlah gereja di Surabaya–Sidoarjo menjelang perayaan Natal Tahun 2025.
PT Asuransi Jiwa IFG (IFG Life), menghadirkan akses pengajuan klaim melalui Customer Center dan kantor representatif yang tersebar di 20 kota di berbagai wilayah Indonesia.
Gubernur Bank Indonesia Perry Warjiyo menekankan pentingnya penguatan sinergi antara Bank Indonesia dan Pemerintah Provinsi Jawa Tengah dalam menjaga stabilitas inflasi.
Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) Beijing menyelenggarakan kegiatan Update from Indonesia pada Jumat (19/12), di Beijing. Kegiatan ini dihadiri oleh sekitar 230 peserta.
Kala kesibukan kota berlangsung penuh dinamis di sepanjang Senin (22/12), Griya Palang Merah Indonesia (PMI) Solo menjadi saksi bisu momen haru dan hangat pada peringatan Hari Ibu.
Hingga Oktober 2025, Asuransi Jasindo mencatatkan pendapatan premi sebesar Rp3,27 triliun atau tumbuh 10,95% dibandingkan periode yang sama pada tahun sebelumnya.
Jaringan listrik PLN di seluruh wilayah terdampak telah kembali normal. Namun, persoalan krusial masih dihadapi warga, yakni keterbatasan akses air bersih.
Wakil Duta Besar RI untuk Tiongkok Irene memperkenalkan diri kepada masyarakat Indonesia di Beijing dan sekitarnya maupun ke sejumlah mitra kerja KBRI Beijing.
Pemerintah Kabupaten Natuna menggelar Upacara Peringatan Hari Ibu ke-97 Tahun 2025 di Halaman Kantor Bupati Natuna, Senin (22/12).
Peruri meningkatkan ketahanan masyarakat Perumahan Griya Indah, Desa Parungmulya, Kabupaten Karawang, Jawa Barat, terhadap risiko bencana akibat perubahan iklim.
Polda Jawa Tengah melakukan mutasi dan rotasi jabatan perwira menengah Polri pada Desember 2025 sebagai bagian dari penyegaran organisasi dan penguatan pelayanan publik.
Operasi Lilin Candi 2025, Polres Klaten menghadirkan Mobil Ayem, sebagai inovasi pelayanan publik kepada pemudik Natal dan Tahun Baru.
Kepala Stasiun Meteorologi El .Tari Kupang, Sti Nenot’ek, mengimbau masyarakat Nusa Tenggara Timur (NTT) meningkatkan kewaspadaan terhadap potensi hujan sedang hingga lebat
Hujan deras yang terus mengguyur, membuat Sungai Keruh, di Desa Adisana, Kecamatan Bumiayu, Kabupaten Brebes, Jawa Tengah (Jateng), kembali meluap dan menerjang pemukiman .
Pendopo Kota Bandung, Jawa Barat, terasa berbeda pada malam pembuka Rangkaian Doa Membangun Harmoni Bandung Utama. Lantunan doa, shalawat, dan ayat suci Alquran mengalir khidmat.
Empat anggota keluarga Suratmo meninggal dunia dalam kecelakaan bus Cahaya Trans yakni Ngatiyem (istri) serta tiga saudara lainnya yaitu Anis Munandar, Srihono dan Sugimo.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved