Headline
Presiden Prabowo berupaya melindungi nasib pekerja.
Laporan itu merupakan indikasi lemahnya budaya ilmiah unggul pada kalangan dosen di perguruan tinggi Indonesia.
Pemerintah akan menurunkan kembali bantuan langsung tunai (BLT) berupa uang Rp600 ribu pada awal Maret dan pemberian bantuan beras.
KEMENTERIAN Dalam Negeri (Kemendagri) meminta pemerintah daerah (Pemda) berkoordinasi dengan Bulog terkait penyaluran beras SPHP.
Indonesia punya jutaan hektare sawah tapi beras mahal.
Sebanyak 22 ribu ton beras telah disiapkan Bulog Sumbar untuk menjaga stabilitas pasokan dan harga pangan.
Pemerintah didorong untuk bisa mengatasi permasalahan ekonomi secara menyeluruh. Aspek-aspek mikro yang dihadapi masyarakat dinilai penting diperhatikan alih-alih data-data makro.
Melansir panel harga pangan Badan Pangan Nasional (Bapanas), Senin 26 Februari 2024 per 11.50 WIB, kenaikan harga pangan terjadi pada komoditas ini.
Perum Bulog memastikan stok Cadangan Beras Pemerintah (CBP) saat ini cukup untuk memenuhi kebutuhan penyaluran selama Ramadan dan lebaran 2024.
Presiden Joko Widodo menekankan pentingnya ketersediaan serta keterjangkauan harga bahan pangan pokok menjelang Ramadan dan lebaran tahun ini.
ANGGOTA Komisi B DPRD DKI Jakarta August Hamonangan meminta Pemprov DKI Jakarta untuk mengantisipasi dan mengawasi program pangan murah yang tengah berlangsung.
Sebanyak 11 komoditas pangan di Kota Padang Panjang, Sumatra Barat (Sumbar), kompak mengalami kenaikan harga pada minggu ketiga Februari ini.
Beras medium mengalami penurunan harga Rp20 dari harga kemarin (22/2) menjadi Rp14.210 per kilogram
Pusat Ikatan Pedagang Pasar Indonesia (Ikappi) menyoroti mahalnya harga beras. Menurut Ikappi, kenaikan harga beras tahun ini mencapai 20% lebih dibandingkan tahun lalu.
Terjadi kenaikan harga pangan khususnya pada telur ayam dan sejumlah produk holtikultura seperti cabai merah dan tomat di DKI Jakarta.
Peningkatan harga beras karena adanya penyesuaian harga gabah di tingkat petani.
Kepala Badan Pangan Nasional (Bapanas) Arief Prasetyo Adi memperkirakan potensi panen raya padi di tahun ini akan mencapai lebih dari 3,5 juta ton.
Pengamat pertanian dari Core mengatakan ada yang tidak wajar dari langkah pemerintah yang mengimpor jutaan ton beras di awal tahun.
HARGA cabai merah keriting di Sumatra Barat (Sumbar) dibanderol Rp72.790 per kilogram, naik signifikan dibanding pekan lalu. Pedagang mengaku ditinggal pembeli karena mahalnya harga cabai,
POLDA Jawa Tengah turunkan Tim Satgas Pangan untuk mencari tahu penyebab terjadinya kelangkaan beras karena stok tersedia cukup besar hingga mencapai 52.938 ton.
Direktur Utama Perum Bulog Bayu Krisnamurthi memastikan pihaknya berkomitmen memenuhi kebutuhan beras masyarakat Indonesia terutama pada periode Ramadan dan Lebaran tahun ini.
TIGA pasar tradisional di Kota Depok, Jawa Barat (Jabar) mengalami kekosongan stok beras. Situasi ini menjadikan masyarakat semakin khawatir menimbulkan bencana kelaparan.
Media Indonesia berusaha menghadirkan foto-foto eksclusive sehingga pembaca dapat melihat kejadian aktual dengan lebih baik
LOAD MORECopyright @ 2025 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved