Headline
Koruptor mestinya dihukum seberat-beratnya.
Transisi lingkungan, transisi perilaku, dan transisi teknologi memudahkan orang berperilaku yang berisiko.
PAWANG harimau di Taman Rekreasi Marga Satwa (TRMS) Serulingmas atau Serulingmas Zoo di Banjarnegara, Jawa Tengah (Jateng) tewas diterkam Harimau Benggala.
Peneliti menggelar penelirian di sebuah kebun binatang di Johannesburg setelah sejumlah singa mengalami masalah pernapasan, pilek. dan batuk kering.
Charly, Sandai, dan delapan hewan lain di Kebun Binatang Buin di Santiago dipilih untuk kampanye vaksin eksperimental karena termasuk spesies yang dianggap berisiko tinggi tertular covid-19.
Jumlah pengunjung Taman Margasatwa Ragunan (TMR), Jakarta Selatan, sejak dibuka pada hari pertama dan kedua hingga hari ini atau Minggu (24/10) mencapai 14 ribu orang.
Dikutip dari akun Instagram @dishubdkijakarta, pembatasan lalu lintas dengan sistem ganjil-genap pada 3 lokasi wisata diperpanjang sesuai dengan SK Kadishub Nomor 438 Tahun 2021.
Taman Margasatwa Ragunan menerapkan pembatasan ganjil genap kendaraan roda empat milik pengunjung, pihaknya juga akan menerapkan kebijakan serupa.
Pengelola Ragunan saat kini juga tengah menyiapkan berbagai protokol kesehatan, termasuk aplikasi Peduli Lindungi.
PEMERINTAH Kota Surabaya, Jawa Timur berencana membuka kembali obyek wisata Kebun Binatang Surabaya. Saat ini, Surabaya masuk dalam level 1 Covid-19 sehingga dinyatakan risiko rendah.
KEBUN Binatang Gembira Loka atau Gembira Loka Zoo (GLZoo) Yogyakarta hanya buka sepekan dua kali saja, khusus akhir pekan Sabtu-Minggu dan tidak boleh bawa anak kecil.
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bogor, Jawa Barat baru membolehkan tiga tempat wisata di wilayahnya untuk beroperasi pada Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM).
Menurut Yosi, kondisi ini akan sangat berpengaruh pula terhadap jumlah kunjungan wisatawan di objek wisata khususnya di GL Zoo.
Pengelola Kebun Binatang Bandung belum mau membuka obyek wisata tersebut. Saat ini, pihak pengelola masih melakukan berbagai persiapan termasuk dalam hal aplikasi Pedulilindungi.
Anak harimau, yang lahir pada Sabtu (28/8), merupakan yang keempat lahir di kebun binatang yang berada di Masaya, 30 kilometer di selatan ibu kota Managua.
Suara kepak kaki penguin terdengar nyaring di kebun binatang yang kosong di Thailand, ketika serombongan burung itu keluar kandang untuk berenang di kolam.
Selain kebun binatang, sektor yang juga mengalami keterpurukan yakni hotel. Ini bisa dilihat dari tingkat keterisian kamar di hotel hingga di bawah 10%.
Sejumlah kebun binatang di luar negeri telah menggelar vaksinasi untuk para satwa.
Di masa pandemi, bantuan juga mengalir dari sejumlah pihak untuk pemeliharaan satwa.
SATU bayi orangutan lahir di Kebun Binatang Gembira Loka (GL Zoo) Yogyakarta. Kondisinya terus membaik setelah dilakukan hand-rear (rawat manusia).
Ini juga merupakan kali pertama anak harimau dilahirkan di Kuba dalam tempo lebih dari 20 tahun.
Kera merindukan pengunjung seperti halnya pengunjung merindukan hewan-hewan tersebut.
Media Indonesia berusaha menghadirkan foto-foto eksclusive sehingga pembaca dapat melihat kejadian aktual dengan lebih baik
LOAD MORECopyright @ 2025 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved