Headline
Pemerintah tegaskan KPK pakai aturan sendiri.
Pembahasan dan negosiasi IEU-CEPA yang dilakukan Indonesia dan Uni Eropa telah berlangsung sejak 2016, namun urung menemui titik kesepakatan.
Mendag Zulhas mengatakan Indonesia telah banyak memenuhi permintaan dari negara-negara Eropa yang tergabung dalam Perjanjian Kemitraan Ekonomi Komprehensif RI-Uni Eropa (I-EU CEPA).
Dengan eksistensi yang semakin disegani, Indonesia telah menjelma menjadi kekuatan yang tidak bnisa diabaikan untuk turut menavigasi perekonomian dunia.
Investasi pada energi terbarukan dan ekonomi biru dibahas sebagai sektor prioritas kerja sama Indonesia dan Portugal.
Terdapat lima isu strategis untuk segera diselesaikan agar perundingan Indonesia-European Union Comprehensive Economic Partnership Agreement rampung di akhir 2023.
Indonesia berhasil meningkatkan perdagangan total dengan Uni Eropa hingga US$33,2 miliar tahun lalu, atau meningkat sebesar 14% jika dibandingkan dengan tahun 2021.
Indonesia dan Jerman sepakat untuk mempercepat penyelesaian perundingan Indonesia-European Union Comprehensive Economic Partnership Agreement (IEU-CEPA).
Pertemuan bilateral antara Indonesia dan Jerman yang dilaksanakan di sela-sela agenda Hannover Messe 2023 di jerman, Senin (17/4) menghasilkan sejumlah kesepakatan penting.
Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto mengatakan Jerman ingin memfasilitasi agar IEU CEPA dapat segera mencapai kesepakatan.
“Perundingan ke-12 sudah dijadwalkan di akhir 2022. Saya berharap perundingan akan mengalami kemajuan termasuk untuk isu pengadaan barang pemerintah, UKM dan pajak ekspor,”
Media Indonesia berusaha menghadirkan foto-foto eksclusive sehingga pembaca dapat melihat kejadian aktual dengan lebih baik
LOAD MORECopyright @ 2025 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved