Headline
PERADABAN tidak pernah tumbuh di ruang hampa. Ia dibangun oleh gagasan, dirawat oleh nilai, dan dijaga oleh nalar.
PERADABAN tidak pernah tumbuh di ruang hampa. Ia dibangun oleh gagasan, dirawat oleh nilai, dan dijaga oleh nalar.
Kumpulan Berita DPR RI
Sejumlah relawan mengemas daging rendang siap saji untuk donasi korban bencana alam di Sumatra di Sekolah Alam, Tanah Baru, Kota Bogor, Jawa Barat.
Sebanyak 22 ton beras Bulog yang tersimpan di shelter Posko Bencana Lanud Iskandar Muda. Beras itu disiapkan untuk dibawa ke Takengon, Aceh Tengah.
Kepala Bapanas sekaligus Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman mengatakan, stok cadangan pangan pemerintah (CPP) untuk bantuan pangan diperkuat hingga tiga kali lipat.
Penerima Bantuan Pangan (PBP) masing-masing berupa beras 20 kg jenis premium dan 4 liter minyak goreng untuk dua bulan yang disalurkan lima kali setahun.
Penyaluran bantuan pangan di Kantor Kelurahan Cimone Jaya, Karawaci, Kota Tangerang, Banten.
Setiap penerima bantuan pangan menerima 20 kilogram beras dan 4 liter minyak goreng untuk alokasi Oktober-November.
Mahkamah Agung Amerika Serikat memperpanjang izin sementara bagi pemerintahan Trump untuk menahan pembayaran penuh bantuan pangan SNAP, menunggu keputusan Kongres.
Departemen Pertanian AS (USDA) memutuskan menyalurkan penuh manfaat program bantuan pangan SNAP untuk November 2025 setelah diperintahkan pengadilan federal.
Aktor dan sutradara Tyler Perry menyumbang hampir US$1,4 juta untuk membantu jutaan warga Amerika Serikat yang kehilangan manfaat SNAP.
Hakim federal di Rhode Island memerintahkan pemerintahan Trump untuk segera membayar penuh manfaat SNAP bagi 42 juta warga AS setelah sebelumnya ditangguhkan.
Pemerintahan Donald Trump memutuskan hanya menyalurkan setengah jatah bulanan bagi 42 juta penerima manfaat.
Perum Bulog Bandung merealisasikan penyaluran bantuan pangan beras dan minyak goreng perdana yang digelar di Kantor Kecamatan Gedebage, Kota Bandung.
Lebih dari 40 juta warga Amerika Serikat terancam tidak menerima bantuan pangan mulai November akibat penutupan pemerintahan (shutdown).
Kali ini, bantuan berupa distribusi paket roti disalurkan secara khusus kepada warga di wilayah Gaza Utara, meliputi Jabalia, Al Naser, dan Al Tufah.
Mekanisme pengawasan terhadap pelaksanaan program bantuan pangan tetap melibatkan banyak pihak, mulai dari Komisi IV DPR RI, BPKP, sampai BPK.
Pemerintah telah menyiapkan anggaran Rp6,5 triliun untuk kelanjutan program bantuan pangan periode Oktober-November 2025.
Pemerintah memastikan bahwa Bantuan Pangan (Banpang) Beras untuk masyarakat berpendapatan rendah dipastikan berlanjut.
Program bantuan pangan ditujukan bagi 18.277.083 penerima di seluruh Indonesia yang datanya bersumber dari Kementerian Sosial melalui Badan Pangan Nasional (Bapanas).
Baznas bersama mitra Mishr Al Kheir Foundation mengirimkan 35.000 paket bantuan pangan yang akan disalurkan secara bertahap menuju Gaza melalui gerbang Rafah.
Media Indonesia berusaha menghadirkan foto-foto eksclusive sehingga pembaca dapat melihat kejadian aktual dengan lebih baik
LOAD MORECopyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved