Headline

PERADABAN tidak pernah tumbuh di ruang hampa. Ia dibangun oleh gagasan, dirawat oleh nilai, dan dijaga oleh nalar.

21/11/2025 14:00

Ribuan Warga Tangerang Terima Bantuan Beras dan Minyak Goreng

Petugas mendata warga penerima manfaat saat penyaluran bantuan pangan di Kantor Kelurahan Cimone Jaya, Karawaci, Kota Tangerang, Banten, Jumat (21/11/2025). Pemerintah Kota Tangerang menyalurkan bantuan pangan dari Badan Pangan Nasional berupa 1.398.040 kilogram beras dan 279.608 liter minyak goreng untuk 69.902 penerima manfaat di 13 kecamatan di wilayah Kota Tangerang.
ANTARA FOTO/Putra M. Akbar/sas

Baca Juga
Opini
Kolom Pakar
BenihBaik