Headline
Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.
Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.
Kumpulan Berita DPR RI
Vladimir Putin mengakui kemerdekaan dua wilayah yang dikuasai pemberontak di wilayah Donetsk dan Lugansk di Ukraina.
Badan keamanan pan-Eropa itu melaporkan 2.158 pelanggaran baru di wilayah Donetsk dan 1.073 lainnya di Lugansk.
Aplikasi yang diberi nama Truth Social itu akan menjadi corong baru Donald Trump setelah dia diblokir oeh Twitter, Instagram, dan Youtube.
AS menyebut pasukan Rusia membuat daftar orang-orang Ukraina yang diidentifikasi untuk dibunuh atau dikirim ke kamp-kamp setelah pendudukan militer.
Presiden AS Joe Biden dan Presiden Rusia Vladimir Putin pada prinsipnya telah menyetujui pertemuan tersebut, yang diusulkan oleh Presiden Prancis Emmanuel Macron,
AS telah mengatakan kepada sekutunya bahwa setiap invasi Rusia ke Ukraina berpotensi membuatnya menargetkan beberapa kota di luar ibu kota Kiev,
Berbagai pertunjukkan seni dan budaya ditampilkan oleh mahasiswa Indonesia, warga dan diaspora Indonesia, serta kelompok seni budaya Indonesia yang beranggotakan warga negara setempat.
UKRAINA dan Rusia menyerukan upaya diplomatik intensif pada Minggu untuk mencegah perang total.
KEDUTAAN Besar AS di Moskow memperingatkan warga Amerika pada Minggu malam tentang potensi serangan di tempat-tempat umum di Rusia
Pekan lalu Badan Pengawas Obat dan Makanan AS (FDA) mengatakan pihaknya memerlukan lebih banyak data tentang vaksin tersebut.
Presiden Rusia juga dituding terus menyebarkan informasi palsu untuk membangun dalih terkait serangan militer yang dapat terjadi dalam beberapa hari.
"Mencabut kekebalan presiden dari guagatan sipil bukanlah langkah yang mudah. Pengadilan menyadari besarnya pengaruh keputusan ini."
Menlu AS Antony Blinken mengatakan intelijen menunjukkan bahwa Moskow dapat memerintahkan serangan terhadap Ukraina dalam beberapa hari mendatang.
Belarus siap menjadi pusat penempatan senjata nuklir Rusia jika menghadapi ancaman eksternal, ketika ketegangan meningkat antara sekutunya Rusia dan Barat atas Ukraina.
Kesaksian dari keluarga Trump itu merupakan bagian dari proses penyelidikan sipil yang dijalankan oleh kejaksaan agung negara bagian terkait perusahaan keluarga Trump.
"Jika Iran menunjukkan keseriusan, kita dapat dan harus mencapai kesepahaman tentang pengembalian bersama untuk implementasi penuh JCPOA dalam beberapa hari.”
Pengiriman tersebut merupakan yang terbaru dalam kampanye donasi global dari Amerika Serikat. Lebih dari 400 juta suntikan telah dikirim dari target 1,1 miliar.
Iran selalu membantah mencari senjata atom meskipun mengingkari beberapa komitmen nuklirnya setelah Amerika Serikat menarik diri dari perjanjian itu pada 2018.
Perdana Menteri Israel Naftali Bennett menyambut baik langkah Australia itu. ia mencuit bahwa itu menandai langkah penting lain dalam perang global melawan terorisme.
Amerika Serikat tidak mempercayai klaim Rusia bahwa mereka telah menarik pasukan dari dekat wilayah perbatasan Ukraina.
Media Indonesia berusaha menghadirkan foto-foto eksclusive sehingga pembaca dapat melihat kejadian aktual dengan lebih baik
LOAD MORECopyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved