Headline
Diskoneksi antara tren rupiah dan IHSG dipengaruhi kredibilitas kebijakan makro.
Diskoneksi antara tren rupiah dan IHSG dipengaruhi kredibilitas kebijakan makro.
Kumpulan Berita DPR RI
PARTAI Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) menyatakan akan mempertimbangkan Kaesang Pangarep untuk maju di Pilkada Jawa tengah (Jateng).
“Iya dong, jadi salah satu pertimbangan juga,” ungkap Ketua Dewan Pimpinan Pusat PDI Perjuangan atau PDIP, Puan Maharani, di Gedung DPR RI, Jakarta, Selasa (2/7).
Bahkan, Puan mengapresiasi Kaesang yang memiliki elektabilitas tinggi di pilgub Jateng dalam survei yang dibuat Lembaga Survei Indonesia (LSI). Bahkan, elektabilitas Kaesang lebih tinggi ketimbang Bambang Wuryanto atau akrab disapa Bambang Pacul.
Baca juga : PDIP Respons Survei Unggulkan Kaesang di Pilkada Jateng
“Enggak apa-apa, bagus Kaesang,” ujarnya.
Sebelumnya, Sekretaris Jenderal (Sekjen) PDIP Hasto Kristiyanto menyatakan sosok yang bakal diusung di Jawa Tengah merupakan kader sendiri.
Ada nama-nama yang beredar seperti Pak (mantan Panglima TNI) Andika Perkasa. Itu diusulkan di Jawa Tengah. Ada (mantan Wali Kota Semarang) Hendrar Prihadi yang memiliki kualifikasi kepemimpinan juga," tuturnya.
Baca juga : Survei LSI terkait Pilgub Jateng, Kaesang Ungguli Ahmad Luthfi
Soal sosok Bambang Wuryanto, Hasto menuturkan, yang bersangkutan memiliki kekuatan di akar rumput karena menjadi Ketua DPD PDIP Jateng.
“Mas Bambang kan ketua DPD sehingga otomatis memiliki legitimasi yang kuat, serta pengakuan kepemimpinan yang mengakar di grassroots. Jadi nama-nama tersebut akan disaring dan diputuskan oleh Ibu Ketua Umum (Megawati Soekarnoputri),” ucap Hasto.
(Z-9)
PDI Perjuangan berupaya menekan biaya politik melalui semangat gotong royong dan aturan internal partai.
Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto, menegaskan sikap partainya yang menolak wacana pemilihan kepala daerah (Pilkada) melalui Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD).
PDI Perjuangan (PDIP) memberikan perhatian serius terhadap ancaman bencana ekologis yang melanda berbagai wilayah Indonesia, khususnya bencana Sumatra.
KETUA Umum PDI Perjuangan (PDIP) Megawati Soekarnoputri mengajak seluruh kader partainya untuk membantu masyarakat yang terdampak bencana alam di wilayah Sumatra dan Aceh.
PDI Perjuangan (PDIP) mengeluarkan desakan kuat kepada pemerintah untuk memperbaiki manajemen penanggulangan bencana di Indonesia.
Jamaluddin membacakan bahwa hak kedaulatan rakyat dalam menentukan pemimpin di daerah tidak boleh diganggu gugat demi menjaga legitimasi pemerintahan.
Mahkamah Konstitusi resmi menerima pencabutan gugatan hasil Pilkada Jateng 2024 yang diajukan pasangan calon nomor urut 2 Andika Perkasa dan Hendrar Prihadi (Andika-Hendi).
Seusai bertemu Jokowi, mantan Kapolda Jateng itu mengatakan, bahwa setelah gugatan dicabut, ia bersama Taj Yasin selaku termohon menyerahkan sepenuhnya kepada Mahkamah Konstitusi (MK).
Pencabutan tersebut akan mempermudah konsolidasi politik untuk kepentingan Jawa Tengah ke depan.
Pasangan Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Tengah nomor urut 1 Andika Perkasa-Hendrar Prihadi resmi menggugat hasil Pilkada Jateng 2024 ke Kepaniteraan Mahkamah Konstitusi.
KETUA DPP PDIP Puan Maharani merespon soal Provinsi Jawa Tengah yang disebut tak lagi menjadi kandang banteng atau PDIP setelah kekalahan di Pilgub Jateng versi quick count.
Jawa Tengah masih menjadi kandang banteng atau provinsi dengan basis pemilih terbesar bagi partainya. Itu dia katakana dengan berkaca dari hasil Pilkada 2024.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved