Headline
Taksiran kerugian itu belum yang diderita masyarakat, termasuk para pelaku usaha.
Taksiran kerugian itu belum yang diderita masyarakat, termasuk para pelaku usaha.
Kumpulan Berita DPR RI
CALON kepala daerah (cakada) dari Indonesia Timur menerima Surat Keputusan (SK) dukungan dari Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Partai Keadilan Sejahtera (PKS) pada Kamis, (26/7/2024). SK tersebut diberikan langsung oleh Presiden PKS Ahmad Syaikhu kepada Cakada dari Kabupaten Seram Bagian Barat dan Kepulauan Aru Maluku, Kabupaten Sarmi Papua, serta Kabupaten Nabire, dan Dogiyai Papua Tengah.
Syaikhu berharap dengan diberikannya SK tersebut, para cakada bisa semakin masif memperkenalkan diri di tengah masyarakat. "Dan kepada seluruh jajaran struktur dari DPP, DPW, DPW, DPD, DPC, dan DPRa Partai Keadilan Sejahtera untuk memperjuangkan pasangan ini secara totalitas," ujar Syaikhu.
"Mudah-mudahan Allah menakdirkan pasangan-pasanga ini akan menjadi pemenang sebagai bupati dan wakil bupati terpilih di Pilkada yang akan datang," tutupnya.
Baca juga : Langkah NasDem Beri Kesempatan Anies Didukung Partai Lain
Ketua BPW Indonesia Timur DPP PKS Muhammad Kasuba menyebut hasil Pileg 2024, capaian kursi naik signifikan. "Karenanya, PKS menegaskan kiprah untuk terlibat dalam pilkada di wilayah Intim secara lebih luas," kata Kasuba, calon Gubernur Maluku Utara ini.
Berikut bakal calon bupati (bacabup) dan bakal calon wakil bupati (bacawabup) yang menerima SK dukungan.
1. Kabupaten Seram Bagian Barat (SBB), Maluku, dengan Bacabup Asri Arman dan Bacawabup Selfinus Kainama.
2. Kabupaten Kepulauan Aru, Maluku, dengan Bacabup Timotius Kaidel dan Bacawabup Mohamad Djumpa.
3. Kabupaten Sarmi, Papua, dengan Bacabup Dominggus Catue dan Bacawabup Jumriati.
4. Kabupaten Nabire, Papua Tengah, dengan Bacabup Mesak Magai dan Bacawabup Burhanuddin.
5. Kabupaten Dogiyai, Papua Tengah, dengan Bacabup Willem Tagi dan Bacawabup Yonas Butu. (Z-2)
DOSEN Departemen Politik dan Pemerintahan Fisipol UGM, Dr. Mada Sukmajati menilai, argumen Pilkada melalui DPRD atau Pilkada tidak langsung masih perlu didukung data ilmiah.
WAKIL Ketua DPR RI, Sufmi Dasco Ahmad, menegaskan bahwa DPR RI bersama Pemerintah telah sepakat tidak melakukan revisi UU Pilkada, Pilkada tetap langsung tak melalui DPRD.
WAKIL Ketua DPR RI, Sufmi Dasco Ahmad mengatakan penerapan pemungutan suara elektronik atau e-voting dalam pelaksanaan pilkada dapat menghemat anggaran secara signifikan.
Perludem menilai rencana DPR membahas terpisah revisi Undang-Undang Pemilu dan Undang-Undang Pilkada kemunduran demokrasi.
PKS tidak terjebak dalam logika biner antara pilkada langsung atau tidak langsung, melainkan mendorong adanya evaluasi yang berbasis data.
PDI Perjuangan berupaya menekan biaya politik melalui semangat gotong royong dan aturan internal partai.
Seluruh operasional dilakukan dengan penuh tanggung jawab terhadap lingkungan, sejalan dengan prinsip keberlanjutan yang terus dijunjung perusahaan.
BMKG mengeluarkan peringatan dini terkait peningkatan status Bibit Sikon Tropis 97S yang dapat memicu cuaca ekstrem beberapa hari ke depan
Pilar pemberdayaan pada IMDI meningkat paling cepat dibandingkan dengan tahun kemarin, partisipasi di berbagi aktivitas digital makin naik. Koneksi di Indonesia Timur pun semakin membaik
EKOSISTEM yang suportif harus dihadirkan dalam mendukung talenta muda di Indonesia Timur. Dari sana akan lahir peluang untuk berkembang dan bersaing.
Per Desember 2024, data OJK mencatat bahwa penyaluran fintech lending di luar Pulau Jawa masih sebesar 21,59% dari total penyaluran nasional.
Ford RMA Indonesia resmi melepas tim Wonderland Indonesia, yang akan menjelajah ke berbagai penjuru Indonesia Timur.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved